Connect With Us

Pria Gantung Diri di Pohon Ceri Gegerkan Warga Cikupa Tangerang

Dimas Wisnu Saputra | Rabu, 16 November 2022 | 13:41

Pria gantung diri di pohon ceri kawasan Bizlink Walk, Kampung Kadu, Desa Sukamulya, Kecamatan Cikupa, Kabupaten Tangerang, Rabu, 16 November 2022. (@TangerangNews / Dimas Wisnu Saputra)

TANGERANGNEWS.com-Warga Kampung Kadu, Desa Sukamulya, Kecamatan Cikupa, Kabupaten Tangerang digegerkan dengan penemuan mayat laki-laki yang tergantung di pohon ceri kawasan Bizlink Walk, Rabu, 16 November 2022.

Wakapolsek Cikupa AKP Udiyanto mengatakan mayat pria yang mengenakan jaket abu-abu dan celana panjang cokelat itu, ditemukan oleh warga saat sedang melintas pada pukul 07.30 WIB. 

Korban diketahui berjenis kelamin laki-laki berinisial DH, 39, yang beralamat di Perumahan Mulya Asri 2, Kelurahan Sukamulya, Kecamatan Cikupa.

"Diduga korban punya penyakit dalam, tetapi masih diidentifikasi oleh kami," katanya kepada Tangerangnews.com saat dihubungi, Rabu, 16 November 2022.

Setelah mendapatkan informasi tersebut, pihak kepolisian membawa korban ke rumah sakit untuk ditindaklanjuti.

"Sudah di bawa ke RSUD Balaraja untuk menjalankan visum. Dugaan sementara murni bunuh diri," jelasnya.

SPORT
Arena Olahraga Gelanggang Es dengan Airdome Terbesar se-Asia Tenggara Hadir di BSD City

Arena Olahraga Gelanggang Es dengan Airdome Terbesar se-Asia Tenggara Hadir di BSD City

Senin, 28 April 2025 | 22:50

Olahraga es tengah mengalami pertumbuhan yang cukup pesat di Indonesia, seiring meningkatnya minat masyarakat dalam aktivitas rekreasi hingga kompetisi.

KAB. TANGERANG
Balita di Tangerang Dibakar Pacar Ibunya Hanya karena Hubungan Tidak Direstui

Balita di Tangerang Dibakar Pacar Ibunya Hanya karena Hubungan Tidak Direstui

Kamis, 1 Mei 2025 | 22:08

Polisi mengungkap motif Heri Budiman, 38, membunuh dan membakar balita usia 5 tahun inisial MA di kontrakan wilayah Kecamatan Kosambi, Kabupaten Tangerang.

MANCANEGARA
Jepang Butuh Ratusan Ribu Tenaga Kerja, Warga Negara Indonesia Lebih Disukai 

Jepang Butuh Ratusan Ribu Tenaga Kerja, Warga Negara Indonesia Lebih Disukai 

Rabu, 23 April 2025 | 12:03

Di tengah sulitnya mencari pekerjaan di dalam negeri, Jepang justru membuka peluang kerja yang sangat besar bagi tenaga kerja asing, termasuk dari Indonesia.

TOKOH
HUT ke-32, Praktisi Komunikasi Gunawan Ajak Semua Pihak Kolaborasi Bangun Kota Tangerang 

HUT ke-32, Praktisi Komunikasi Gunawan Ajak Semua Pihak Kolaborasi Bangun Kota Tangerang 

Jumat, 28 Februari 2025 | 15:11

Sejak resmi menjadi kota administratif pada 28 Februari 1993 setelah sebelumnya tergabung dalam Kabupaten Tangerang, Kota Tangerang telah menginjak usia ke-32 pada Jumat, 28 Februari 2025.

""Kekuatan dan perkembangan datang hanya dari usaha dan perjuangan yang terus menerus""

Napoleon Hill