Pendekatan Keluarga Diyakini Menkes Tingkatkan Kesehatan Masyarakat
Senin, 5 November 2018 | 17:00
TANGERANGNEWS.com-Menteri Kesehatan Nila Moeloek menyebut pendekatan keluarga merupakan cara jitu menuju masyarakat yang sehat. Hal itu diungkapkan Menkes Nila saat menjadi pemateri dalam acara Summit, Seminar Kabupaten/Kota Sehat dan Expo 2018