Connect With Us

Toko Kelontong di Karawaci Tangerang kedapatan Jual Miras

Rusdy | Sabtu, 20 Juni 2015 | 02:33

Toko Kelontong di Karawaci Tangerang kedapatan Jual Miras (Rusdy / TangerangNews)


TANGERANG-Petugas Polres Metro Tangerang bersama-sama dengan petugas Satpol PP berhasil menyita ratusan botol minuman keras dengan kadar alkohol antara 5 % -20 %.

Dalam razia gabungan tersebut, petugas berhasil menyita ratusan botol miras dari  toko kelontong yang berada di wilayah Karawaci , Kota tangerang.

Agapito De Araujo, Kepala Seksi Trantib Satpol PP Kota Tangerang  mengatakan,  razia miras itu berguna menjaga ketentraman dalam rangka bulan suci Ramadhan . “Dalam razia ini didapati 143 botol minuman keras dengan kadar alkohol 5 sampai 20 persen,” tuturnya.


Para pemilik dan penjual munuman keras  yang kedapatan masih menjual miras itu kemudian digelandang ke kantor Satpol PP untuk didata dan bergunauntuk mempertangung jawabkan perbuatannya / karena melanggar perda nomor 7 tahun 2005 tentang larangan peredaran minuman keras di Kota Tangerang.

KOTA TANGERANG
Tangerang Dihantam Badai, Pohon Tumbang dan Banjir Lumpuhkan Sejumlah Wilayah

Tangerang Dihantam Badai, Pohon Tumbang dan Banjir Lumpuhkan Sejumlah Wilayah

Jumat, 31 Oktober 2025 | 22:20

Hujan deras yang disertai angin kencang menerjang Kota Tangerang pada Jumat 31 Oktober 2025, sore. Badai yang berlangsung lebih dari satu jam ini mengakibatkan sejumlah pohon tumbang dan genangan air tinggi, memicu kemacetan lalu lintas

BANTEN
Jaga Keandalan Listrik, PLN Banten Jalin Sinergi dengan Grup 1 Kopassus 

Jaga Keandalan Listrik, PLN Banten Jalin Sinergi dengan Grup 1 Kopassus 

Sabtu, 1 November 2025 | 13:36

PT PLN (Persero) Unit Induk Distribusi (UID) Banten melakukan kunjungan silaturahmi ke Markas Komando Grup 1 Komando Pasukan Khusus (Kopassus) di Serang, Banten.

KAB. TANGERANG
Pemkab Tangerang Jamin Pemangkasan Dana TKD Takkan Berdampak pada Gaji ASN

Pemkab Tangerang Jamin Pemangkasan Dana TKD Takkan Berdampak pada Gaji ASN

Minggu, 2 November 2025 | 16:21

Pemerintah Kabupaten (Pemkab) Tangerang menjamin, gaji aparatur sipil negara (ASN) tidak akan terkena imbas pemangkasan dana transfer ke daerah (TKD) pada tahun anggaran 2026.

OPINI
Birokrasi Lumpuh di Era VUCA Akibat Ajal Meritokrasi dan Kronisme Lokal

Birokrasi Lumpuh di Era VUCA Akibat Ajal Meritokrasi dan Kronisme Lokal

Jumat, 31 Oktober 2025 | 12:05

Sistem birokrasi Indonesia pasca-reformasi dibangun di atas optimisme tinggi terhadap meritokrasi. Konsep ini, yang secara ilmiah berarti sistem yang menempatkan seseorang berdasarkan kemampuan, keahlian, dan kinerja (merit), tertuang dalam UU ASN

""Kekuatan dan perkembangan datang hanya dari usaha dan perjuangan yang terus menerus""

Napoleon Hill