Preview Persita Vs Persik Kediri Jelang Bertanding di Indomilk Arena Besok
Kamis, 6 Februari 2025 | 20:23
Pendekar Cisadane akan kembali beraksi di rumah kebanggaan Indomilk Arena, Kabupaten Tangerang, dalam lanjutan pekan ke-22 BRI Liga 1 2024/25 melawan Persik Kediri.