Connect With Us

1 Kontrakan Ludes Terbakar di Tanah Tinggi Tangerang

Rangga Agung Zuliansyah | Senin, 22 Agustus 2022 | 09:58

Petugas tengah memadamkan kebakaran kontrakan di Jalan Satria Sudirman, Kampung Sawah, RT02/14, Kelurahan Tanah Tinggi, Kecamatan Tangerang, Kota Tangerang, Senin 22 Agustus 2022, dini hari. (@TangerangNews / Rangga Agung Zuliansyah)

TANGERANGNEWS.com-Satu unit kontrakan semi permanen di Jalan Satria Sudirman, samping Komplek Imigrasi, Kampung Sawah, RT02/14, Kelurahan Tanah Tinggi, Kecamatan Tangerang, Kota Tangerang terbakar, Senin 22 Agustus 2022, dini hari.

 Meski tidak ada korban jiwa, namun kebakaran besar tersebut membuat bangunan dan isinya ludes tidak tersisa.

Kabid Kedaruratan dan Logistik BPBD Kota Tangerang Ghufron menjelaskan, pihaknya mendapat laporan terkait kebakaran tersebut sekitar pukul 03.30 WIB. Ada delapan unit armada Damkar dan 39 personel untuk memadamkan api.

"Kita terjunkan empat unit armada dari Mako, dua unit UPT Cibodas dan dua unit UPT Batuceper. Api selesai dipadamkan sekitar Pukul 05.30 WIB," katanya.

Hingga saat ini, petugas belum mengetahui penyebab kebakaran rumah yang berdiri di atas tanah garapan tersebut, begitu pun jumlah kerugian materilnya. "Penyebabnya masih diselidiki," jelas Ghufron.

WISATA
Libur Nataru 2026, Pengunjung Water World Cikupa Membludak Dua Kali Lipat

Libur Nataru 2026, Pengunjung Water World Cikupa Membludak Dua Kali Lipat

Minggu, 4 Januari 2026 | 20:15

Jika menikmati momen libur tahun baru 2026 di Tangerang, tak lengkap rasanya jika tidak berkunjung ke kolam renang Water World.

BANTEN
Dulu Rusak dan Kebanjiran, Akses Jalan Industri di Jatiuwung Kini Mulus Dibeton Pemprov Banten

Dulu Rusak dan Kebanjiran, Akses Jalan Industri di Jatiuwung Kini Mulus Dibeton Pemprov Banten

Minggu, 11 Januari 2026 | 11:21

Warga Kelurahan Pasir Jaya, Kecamatan Jatiuwung, Kota Tangerang kini dapat bernapas lega. Jalan Kopi yang selama bertahun-tahun rusak, kini telah berubah menjadi jalan beton yang kokoh.

SPORT
Carlos Pena Panggil Eks Pemain Persija Perkuat Lini Tengah Persita Tangerang

Carlos Pena Panggil Eks Pemain Persija Perkuat Lini Tengah Persita Tangerang

Rabu, 7 Januari 2026 | 12:41

Persita Tangerang resmi menambah amunisi baru pada bursa transfer paruh kedua BRI Super League 2025/2026 dengan mendatangkan gelandang asal Spanyol, Ramon Bueno.

HIBURAN
Penggagas Soundtrack KKN di Desa Penari Ciptakan Lagu Tepis Stereotip Horor Gunung Kawi

Penggagas Soundtrack KKN di Desa Penari Ciptakan Lagu Tepis Stereotip Horor Gunung Kawi

Jumat, 9 Januari 2026 | 13:50

Musisi asal Gunung Kawi, Matoha Mino, merilis lagu berjudul Gunung Kawi sebagai bentuk respons terhadap persepsi yang menurutnya keliru dan telah lama berkembang di masyarakat terkait stigma tentang Gunung Kawi

""Kekuatan dan perkembangan datang hanya dari usaha dan perjuangan yang terus menerus""

Napoleon Hill