Connect With Us

Atlet Kota Tangerang Sumbangkan 15 Medali untuk Banten di PON XXI Aceh-Sumut 2024

Fahrul Dwi Putra | Minggu, 22 September 2024 | 10:06

Ilustrasi atlet bertanding dalam PON (@TangerangNews / Istimewa)

TANGERANGNEWS.com- Atlet asal Kota Tangerang telah menunjukkan performa cukup apik selama perhelatan Pekan Olahraga Nasional (PON) XXI Aceh-Sumut 2024. 

Tercatat, atlet Kota Tangerang menyumbangkan 15 medali untuk kontingen Provinsi Banten, yang terdiri dari 5 emas, 5 perak, dan 5 perunggu.

Tentunya, capaian ini tidak hanya mengharumkan nama Kota Tangerang, tetapi juga menjadi kontribusi bagi posisi Banten di klasemen akhir PON 2024.

Berikut adalah daftar lengkap perolehan medali dari para atlet Kota Tangerang:

Medali Emas 

1. Muaythai  

2. Judo  

3. Panjat Tebing  

4. Binaraga  

5. Taekwondo  

Medali Perak

1. Panjat Tebing  

2. Cricket Putra  

3. Hoki Indoor Putra  

4. Binaraga  

5. Baseball Putra  

Medali Perunggu 

1. Muaythai  

2. Futsal Putra  

3. Rugby Putri  

4. Rugby Putra  

5. Judo  

Berdasarkan data terbaru, Minggu, 22 September 2024, Provinsi Banten harus puas finis di posisi 11 klasemen akhir PON XXI Aceh-Sumut 2024. 

Total perolehan Banten di PON kali ini adalah 21 medali emas, 24 medali perak, dan 33 medali perunggu, dengan total keseluruhan 78 medali.

HIBURAN
40 Tahun Berkarier, Aktor Tom Cruise Akhirnya Raih Piala Oscar 

40 Tahun Berkarier, Aktor Tom Cruise Akhirnya Raih Piala Oscar 

Selasa, 18 November 2025 | 12:36

Aktor Hollywood Tom Cruise akhirnya menerima pengakuan tertinggi dari Academy of Motion Picture Arts and Sciences lewat penganugerahan Academy Honorary Award pada Governors Awards 2025 atau Piala Oscar.

SPORT
Rekor Tak Terkalahkan Persita Terhenti Usai Dikalahkan PSBS Biak 1-2

Rekor Tak Terkalahkan Persita Terhenti Usai Dikalahkan PSBS Biak 1-2

Jumat, 7 November 2025 | 11:19

Persita Tangerang harus pulang tanpa poin setelah tumbang 1-2 dari PSBS Biak pada lanjutan pekan ke-12 BRI Super League 2025/2026 di Stadion Maguwoharjo, Sleman, Kamis, 6 November 2025, sore WIB.

WISATA
Oseng Endok Tawarkan Angkringan Modern bagi Pecinta Kuliner Malam

Oseng Endok Tawarkan Angkringan Modern bagi Pecinta Kuliner Malam

Rabu, 19 November 2025 | 10:24

Di tengah perubahan gaya hidup masyarakat urban yang semakin dinamis, sebuah kedai bernama Oseng Endok mencoba menawarkan pengalaman baru dalam menikmati kuliner khas Indonesia melalui konsep angkringan modern.

TANGSEL
Tangsel Art Festival 2025 Hadirkan Pameran Karya Seni hingga Penampilan Musisi Lokal

Tangsel Art Festival 2025 Hadirkan Pameran Karya Seni hingga Penampilan Musisi Lokal

Kamis, 20 November 2025 | 15:38

Pemerintah Kota Tangerang Selatan (Tangsel) melalui Dewan Kerajinan Nasional Daerah (Dekranasda) Tangsel kembali menghadirkan Dekranasda “Tangsel Art Festival 2025”, yang digelar pada 20-23 November 2025 di Bintaro Jaya Xchange Mall 1.

""Kekuatan dan perkembangan datang hanya dari usaha dan perjuangan yang terus menerus""

Napoleon Hill