Pengelola Media Lokal Rumuskan Keberlangsungan Bisnis Media Masa Depan
Sabtu, 9 Maret 2024 | 16:47
Media berita baik nasional maupun daerah tengah menghadapi tantangan serius. Perkembangan teknologi, media sosial, kehadiran konten kreator, perubahan masyarakat dalam mengakses media hingga periklanan yang tidak lagi berfokus ke media konvensional