Hari Bumi 2024, PLN Komitmen Dukung Transisi Energi Hadapi Ancaman Perubahan Iklim
Kamis, 9 Mei 2024 | 19:51
PT PLN (Persero) berkomitmen untuk menjalankan operasional bisnis secara berkelanjutan dengan mempertimbangkan aspek sosial (people), ekonomi (profit), dan lingkungan (planet).