Airin Risih Rapat Paripurna Penuh Asap Rokok
Jumat, 16 Desember 2016 | 11:00
TANGERANGNews.com-Wali Kota Tangsel Airin Rachmi Diany mengaku risih saat rapat paripurna di gedung DPRD kota setempat penuh asap rokok. Ini salah satu alasan Pemkot Tangsel mengusulkan peraturan daerah (Perda) Nomor 4 Tahun 2016 tentang Kawasan Tanpa Ro

