Connect With Us

Ratusan Warga Tangsel Aksi Bela Palestina

Yanto | Jumat, 18 April 2025 | 19:17

Ratusan warga Tangsel aksi bela palestina di Bunderan Pamulang, Jumat 19 April 2025. (@TangerangNews / Yanto)

TANGERANGNEWS.com-Ratusan warga Tangerang Selatan (Tangsel) memadati Bunderan Pamulang melakukan aksi peduli Palestina, Jumat 19 April 2025.

Zaini, Lubis Kordinasi Lapangan (Korlap) menyampaikan kepedulian terhadap masyarakat palestina yang selama ini menjadi kekejaman oleh zionis Israel yahudi.

"Israel penghianat mengingkari janji perdamaian, banyak sekolah, dan rumah sakit hancur di serang oleh para zionis Yahudi Israel,"ujarnya.

Dalam aksinya, massa menyuarakan untuk memboikot produk buatan Israel dan Amerika Serikat (AS). Hal itu sebagai bentuk protes dan perlawanan terhadap kekejaman negara-negara yang mendukung Israel.

"Saya perlu masyarakat Tangsel ikut turun kejalan untuk menyadari aksi bela palestina ini demi kemanusiaan,"ungkapnya.

Peserta aksi juga berharap pemerintahan Indonesia di bawah pimpinan Presiden Prabowo Subianto memutuskan hubungan dengan AS. 

"Satu hari kita adakan aksi ini, kalau tidak ada tanggapan dari pemerintah, kami akan melakukan aksi lebih besar lagi,"ujarnya.

Selain aksi long march, ratusan umat muslim ini juga menggalang dana untuk warga Palestina yang kehilangan tempat tinggal dan kebutuhan logistik akibat agresi militer Israel.

"Saya berharap, para pemerintah untuk bisa membantu saudara kita mengalami kekejaman negara Israel saat ini,"imbuhnya.

BANTEN
Banten Duduki Peringkat Pertama Udara Terburuk di Indonesia Malam Ini

Banten Duduki Peringkat Pertama Udara Terburuk di Indonesia Malam Ini

Sabtu, 3 Januari 2026 | 20:20

Kualitas udara di Provinsi Banten tercatat menjadi yang terburuk di seluruh Indonesia pada Sabtu malam, 3 Januari 2026.

KOTA TANGERANG
Dua Maling Motor Ditangkap saat Asyik Pereteli Hasil Curian di Kelapa Dua Tangerang

Dua Maling Motor Ditangkap saat Asyik Pereteli Hasil Curian di Kelapa Dua Tangerang

Minggu, 4 Januari 2026 | 21:19

Unit Reskrim Polsek Karawaci Polres Metro Tangerang Kota berhasil mematahkan langkah komplotan pencuri kendaraan bermotor (curanmor) dalam waktu singkat.

TEKNO
Abadikan Liburan Bak Fotografer Profesional, vivo V60 Series Hadirkan Teknologi Kamera ZEISS dan AI

Abadikan Liburan Bak Fotografer Profesional, vivo V60 Series Hadirkan Teknologi Kamera ZEISS dan AI

Jumat, 26 Desember 2025 | 17:59

vivo Indonesia resmi menghadirkan vivo V60 Series, sebuah generasi baru smartphone yang dirancang khusus sebagai "holiday kit" terbaik, untuk mengabadikan momen liburan dengan lebih jernih, kreatif, dan bermakna.

TANGSEL
Tampung Sampah Tangsel, Pemkot Serang Bentuk Perda Atur Mekanisme Tipping Fee

Tampung Sampah Tangsel, Pemkot Serang Bentuk Perda Atur Mekanisme Tipping Fee

Minggu, 4 Januari 2026 | 19:34

Pemerintah Kota (Pemkot) Tangerang Selatan (Tangsel) dan Serang resmi melanjutkan kolaborasi pengelolaan sampah lintas wilayah di TPSA Cilowong, Kota Serang.

""Kekuatan dan perkembangan datang hanya dari usaha dan perjuangan yang terus menerus""

Napoleon Hill