Connect With Us

Canggih Kini Parkir Mobil Bisa Pakai Smartphone

FER | Rabu, 8 Juni 2016 | 09:40

Parkir Mobil Pakai Smartphone (Sumber Gamestation/Google / TangerangNews)

 

 

TANGERANGNews.com-Kecanggihan teknologi semakin memanjakan pengemudi mobil. Salah satunya dalam hal parkir mobil. Pengemudi cukup mengendalikan mobilnya untuk parkir lewat smartphone.

Kecanggihan teknologi tersebut dirancang oleh produsen otomotif Bosch. Fitur yang dinamakan home zone park assist tersebut tengah didemonstrasikan di Michigan, Amerika Serikat pada minggu lalu.

Beda dengan fitur yang telah diperkenalkan Tesla sebelumnya, Tesla Summon, parkir otomatis buatan Bosch ini bisa melakukan hingga 100 manuver parkir yang rumit.

Pada demonstrasi yang dilakukan, mobil dilengkapi dengan 12 sensor ultrasonik yang terdapat di bagian bemper depan dan belakang serta stereo video kamera di dekat kaca spion.

Sensor tersebut mampu menangkap halangan yang terdapat di dekat area parkir secara otomatis. Fitur parkir otomatis ini terlihat memudahkan para pengemudi mobil utamanya saat mengeluarkan mobil dari garasi rumah di pagi hari.

BISNIS
Dekati Kawasan Hunian, COURTS Buka Gerai One-Stop Shopping di Bintaro Xchange

Dekati Kawasan Hunian, COURTS Buka Gerai One-Stop Shopping di Bintaro Xchange

Sabtu, 24 Januari 2026 | 23:40

Warga urban Jakarta dan sekitarnya tidak lagi harus menembus macet menuju pusat kota, untuk belanja kebutuhan perlengkapan rumah tangga.

TANGSEL
Buntut Guru Lecehkan Siswa, Seluruh PAUD hingga SMP di Tangsel Bakal Dipasang CCTV

Buntut Guru Lecehkan Siswa, Seluruh PAUD hingga SMP di Tangsel Bakal Dipasang CCTV

Kamis, 22 Januari 2026 | 20:09

Geram atas kasus pelecehan seksual yang menimpa puluhan siswa di SDN Rawabuntu 01 Serpong, Wali Kota Tangerang Selatan (Tangsel) Benyamin Davnie, langsung mengambil langkah tegas.

KAB. TANGERANG
Evakuasi Korban Banjir Terkendala Perlengkapan, Wabup Tangerang Instruksikan Tambah Perahu

Evakuasi Korban Banjir Terkendala Perlengkapan, Wabup Tangerang Instruksikan Tambah Perahu

Sabtu, 24 Januari 2026 | 23:20

Wakil Bupati Tangerang Intan Nurul Hikmah menginstruksikan Badan Penanggulangan Bencana Daerah (BPBD) untuk menambah unit perahu karet guna mempercepat penanganan evakuasi warga yang terdampak banjir.

OPINI
Bukan Kandang Setan, Tapi Benteng Digital

Bukan Kandang Setan, Tapi Benteng Digital

Jumat, 23 Januari 2026 | 18:22

Argumentasi yang dibangun oleh Khikmawanto mengenai urgensi pembuatan "Kandang Setan" di Kota Tangerang memang terdengar seperti sebuah kejujuran yang menyentak di tengah kelesuan moralitas publik.

""Kekuatan dan perkembangan datang hanya dari usaha dan perjuangan yang terus menerus""

Napoleon Hill