Connect With Us

Instagram Down Hari Ini, Begini Penjelasannya

Fahrul Dwi Putra | Senin, 22 Mei 2023 | 09:26

Ilustrasi Instagram eror (@TangerangNews / Istimewa)

TANGERANGNEWS.com- Media sosial dengan jutaan pengguna, Instagram mengalami gangguan atau down hari ini, Senin, 22 Mei 2023.

Sejumlah pengguna mengeluhkan Instagram down dan tidak dapat diakses seperti biasa, sontak hal itu membuat geger terkait Instagram down tersebut.

Para pengguna Instagram pun berbondong-bondong beralih ke Twitter dan membuat unggahan yang menyebut Instagram down.

Adapun kondisi Instagram down tidak belangsung lama dan berangsur-angsur telah mulai pulih kembali.

Pihak Tim Komunikasi dan Humas Instagram menyatakan, gangguan tersebut terjadi lantaran adanya perbaikan sistem.

"Instagram kembali! Maaf atas masalahnya - kami mengalami pemadaman singkat sebelumnya dan menyelesaikan masalah yang menyebabkannya," tulis Instagram melalui akun Twitter resminya, @InstagramComms.

Hingga tulisan ini dibuat, Instagram menjadi trending topik di Twitter dengan jumlah tweets mencapai 2.411.

WISATA
Atria dan Fame Hotel Masuk 10% Terbaik Versi Tripadvisor

Atria dan Fame Hotel Masuk 10% Terbaik Versi Tripadvisor

Jumat, 14 November 2025 | 10:45

Parador Hotels & Resorts kembali mencatatkan prestasi membanggakan di tingkat internasional. Dua hotelnya, Atria Residences Gading Serpong dan Fame Hotel Gading Serpong berhasil meraih penghargaan Tripadvisor Travellers Choice Awards 2025

KAB. TANGERANG
Pengajuan Pembangunan SPPG di Kabupaten Tangerang Capai 330 Titik, 309 Sudah Terverifikasi

Pengajuan Pembangunan SPPG di Kabupaten Tangerang Capai 330 Titik, 309 Sudah Terverifikasi

Jumat, 14 November 2025 | 17:37

Sebanyak 330 calon Satuan Pelayanan Pemenuhan Gizi (SPPG) telah mengajukan diri sebagai penyedia layanan Makan Bergizi Gratis (MBG) di Kabupaten Tangerang.

BISNIS
Genap 19 Tahun, Paramount Enterprise Perkuat Kiprahnya di Properti Kesehatan dan Perhotelan

Genap 19 Tahun, Paramount Enterprise Perkuat Kiprahnya di Properti Kesehatan dan Perhotelan

Jumat, 14 November 2025 | 10:52

Memasuki usia ke-19 tahun, PT Paramount Enterprise International (Paramount Enterprise) semakin menegaskan kiprahnya sebagai salah satu perusahaan terdepan di sektor properti, kesehatan, dan perhotelan di Indonesia.

""Kekuatan dan perkembangan datang hanya dari usaha dan perjuangan yang terus menerus""

Napoleon Hill