Connect With Us

Tiga Hari Pawai Obor Porprov VI Banten Kelilingi Delapan Daerah, Ini Rutenya

Achmad Irfan Fauzi | Kamis, 3 November 2022 | 21:53

Pawai obor Festival Maulid di Jalan Raden Patah, Kecamatan Ciledug, Kota Tangerang, Jumat, 7 Oktober 2022 malam. (Humas Pemkot Tangerang / @TangerangNews.com)

TANGERANGNEWS.com-Pawai obor berkeliling di delapan daerah akan menyambut pelaksanaan Pekan Olahraga Provinsi (Porprov) VI Banten tahun 2022.

Kirab api ini akan dilaksanakan selama tiga hari, sebelum pelaksaan Porprov VI Banten, pada 17 sampai 19 November 2022.

Seperti diketahui, Porprov VI Banten akan dimulai pada 20 Oktober 2022 di Kota Tangerang.

Ketua Umum Panitia Pelaksana Porprov VI Banten yang juga Wakil Wali Kota Tangerang Sachrudin telah membuat surat pelaksanaan pawai obor tersebut.

Baca juga: Arief: Jangan Sampai Malu jadi Tuan Rumah Porprov VI Banten

Surat yang diedarkan pada Kamis, 3 November 2022 tersebut, ditujukan kepada ketua umum KONI kota atau kabupaten se-Banten.

Dalam surat itu, pihak panitia memohon agar masing-masing KONI kota atau kabupaten se-Banten untuk dapat menyiapkan segala sesuatunya demi kelancarakan pawai obor. 

Berikut rute kirab api Porprov VI Banten:

TANGSEL
TPA Cipeucang Bikin Warga Kena ISPA dan Harga Rumah Turun, Pemkot Tangsel Didugat Rp21,6 miliar

TPA Cipeucang Bikin Warga Kena ISPA dan Harga Rumah Turun, Pemkot Tangsel Didugat Rp21,6 miliar

Jumat, 30 Januari 2026 | 19:30

Warga RW 14 Kelurahan Rawabuntu, Serpong, resmi melayangkan gugatan class action terhadap Pemerintah Kota Tangerang Selatan (Pemkot Tangsel) dan PT Bumi Serpong Damai (BSD).

TEKNO
Sikapi Ketidakpastian Ekonomi, Bibit.id: ORI029 Jadi Pilihan Investasi Aman

Sikapi Ketidakpastian Ekonomi, Bibit.id: ORI029 Jadi Pilihan Investasi Aman

Jumat, 30 Januari 2026 | 20:27

Pemerintah Indonesia baru saja menerbitkan Surat Berharga Negara (SBN) Ritel pertama di tahun 2026, yakni SBN seri ORI029 yang sudah bisa dibeli di aplikasi investasi Bibit.id, pada 26 Januari - 19 Februari 2026.

NASIONAL
BMKG Bantah Narasi OMC Jadi Bom Waktu Picu Cuaca Tak Stabil

BMKG Bantah Narasi OMC Jadi Bom Waktu Picu Cuaca Tak Stabil

Jumat, 30 Januari 2026 | 09:15

Badan Meteorologi, Klimatologi, dan Geofisika (BMKG) membantah narasi yang beredar di media sosial terkait Operasi Modifikasi Cuaca (OMC) yang disebut-sebut dapat menjadi “bom waktu” dan memicu cuaca tidak stabil jika dilakukan secara terus-menerus.

BANTEN
Atasi Sampah Tangsel, Pemprov Banten Sebar Toren POC ke TPS3R

Atasi Sampah Tangsel, Pemprov Banten Sebar Toren POC ke TPS3R

Jumat, 30 Januari 2026 | 00:11

Pemerintah Provinsi Banten turut membantu mengatasi sampah di Kota Tangerang Selatan (Tangsel) dengan mulai mendistribusikan fasilitas Toren Pupuk Organik Cair (POC) dan sistem Biogas.

""Kekuatan dan perkembangan datang hanya dari usaha dan perjuangan yang terus menerus""

Napoleon Hill