Connect With Us

Underpass Bitung Tangerang Mulai Dibangun

Dimas Wisnu Saputra | Senin, 19 Desember 2022 | 15:38

Bupati Tangerang Ahmed Zaki Iskandar di Gedung Serba Guna Kabupaten Tangerang, Senin 19 Desember 2022. (@TangerangNews / Dimas Wisnu Saputra)

TANGERANGNEWS.com-Bupati Tangerang Ahmed Zaki Iskandar mengatakan pembangunan Underpass Bitung, di Kecamatan Curug telah dimulai, setelah puluhan bangunan warga yang dilintasi proyek tersebut dibongkar. 

"Sekarang udah dimulai," kata Zaki kepada Tangerangnews.com di Gedung Serba guna Kabupaten Tangerang, Senin 19 Desember 2022

Adapun pihak yang membangun Underpass tersebut yakni Kementerian Pekerjaan Umum dan Penataan Ruang (PUPR). Sementara Pemkab Tangerang hanya membantu penyediaan dan pembebasan lahan.

"Sekarang lagi dibenahi. Kalau yang membangun dari Kementerian PUPR, semoga pembangunan itu bermanfaat untuk masyarakat," katanya.

Sebagai informasi, di Jalan Raya Bitung Tangerang akan dibangun underpass oleh Kementerian PUPR RI. Pemkab Tangerang melalui Dinas Perumahan dan Permukiman (Perkim) telah melakukan pembebasan lah, dengan membayar tanah dan bangunan warga seluas 11.259 meter.

HIBURAN
Pegawai KAI Terancam Dipecat Gegara Tumbler Penumpang Hilang Usai Turun di Stasiun Rawa Buntu

Pegawai KAI Terancam Dipecat Gegara Tumbler Penumpang Hilang Usai Turun di Stasiun Rawa Buntu

Kamis, 27 November 2025 | 19:11

Viral di media sosial kasus hilangnya tumbler bermerek TUKU milik seorang penumpang KRL, Anita Dewi, yang diunggah pada platform Threads hingga memicu reaksi warganet.

AYO! TANGERANG CERDAS
Tak Ada Bocoran, Kemendikdasmen Sebut Soal TKA Berbeda Tiap Perangkat

Tak Ada Bocoran, Kemendikdasmen Sebut Soal TKA Berbeda Tiap Perangkat

Selasa, 4 November 2025 | 12:56

Kementerian Pendidikan Dasar dan Menengah (Kemendikdasmen) meminta para siswa yang akan mengikuti Tes Kemampuan Akademik (TKA) untuk tidak terpancing mencari bocoran soal.

PROPERTI
Catat Penjualan Positif Sepanjang Tahun, ModernCikande Raih Penghargaan PIA 2025 dan 

Catat Penjualan Positif Sepanjang Tahun, ModernCikande Raih Penghargaan PIA 2025 dan 

Rabu, 26 November 2025 | 14:52

Kawasan industri ModernCikande Industrial Estate (MCIE) l dinobatkan sebagai peraih penghargaan Properti Indonesia Award 2025 untuk kategori Property Development – Industrial Estate Development

KOTA TANGERANG
Polisi Sita 1.065 Butir Obat Keras Siap Edar dari Penghuni Kontrakan di Jatiuwung

Polisi Sita 1.065 Butir Obat Keras Siap Edar dari Penghuni Kontrakan di Jatiuwung

Jumat, 28 November 2025 | 13:44

Unit Reskrim Polsek Jatiuwung berhasil mengungkap peredaran obat keras daftar G di wilayah Jatiuwung, Kota Tangerang.

""Kekuatan dan perkembangan datang hanya dari usaha dan perjuangan yang terus menerus""

Napoleon Hill