Connect With Us

Jatuh ke Saluran Air saat Main Sepeda di Cikupa Tangerang, Bocah 4 Tahun Ditemukan Tewas

Rangga Agung Zuliansyah | Sabtu, 24 Desember 2022 | 14:51

Tim SAR Gabungan mengevakuasi bocah 4 tahun yang jatuh dan tenggelam di Saluran Air Desa Talaga, Kecamatan Cikupa, Kabupaten Tangerang, Sabtu 24 Desember 2022, siang. (@TangerangNews / Rangga Agung Zuliansyah)

TANGERANGNEWS.com-Bocah berusia 4 tahun yang jatuh dan tenggelam di Saluran Air Desa Talaga, Kecamatan Cikupa, Kabupaten Tangerang, saat bermain sepeda pada Kamis 22 Desember 2022, ditemukan dalam keadaan tewas.

Korban bernama Arjuna ditemukan Tim SAR gabungan pada Sabtu 24 Desember 2022, sekitar pukul 11.17 WIB.

"Korban ditemukan dalam tumpukan sampah yang menggenangi aliran got tersebut, pada radius 2 KM dari lokasi kejadian dan langsung dievakuasi menuju rumah duka," Kepala Kantor SAR Jakarta selaku SAR Mission Coordinator (SMC) dalam operasi SAR, Fazzli.

Dalam pencarian ini Tim SAR gabungan menggunakan metode Explore SAR dengan menyisir saluran air. Selain tu juga menggunakan Aqua Eye serta Underwater Searching Device untuk mendeteksi objek di bawah permukaan air.

KOTA TANGERANG
Maryono Sebut Guru RA Mercusuar Pembentuk Generasi Emas Indonesia

Maryono Sebut Guru RA Mercusuar Pembentuk Generasi Emas Indonesia

Senin, 24 November 2025 | 20:31

Wakil Wali Kota Tangerang Maryono menyinggung peran penting Guru Raudhatul Athfal (RA) dalam membentuk karakter dan kecerdasan anak sejak usia dini.

BISNIS
Genap 19 Tahun, Paramount Enterprise Perkuat Kiprahnya di Properti Kesehatan dan Perhotelan

Genap 19 Tahun, Paramount Enterprise Perkuat Kiprahnya di Properti Kesehatan dan Perhotelan

Jumat, 14 November 2025 | 10:52

Memasuki usia ke-19 tahun, PT Paramount Enterprise International (Paramount Enterprise) semakin menegaskan kiprahnya sebagai salah satu perusahaan terdepan di sektor properti, kesehatan, dan perhotelan di Indonesia.

BANTEN
Gubernur Banten Sebut Bullying Sekarang Lebih Parah Dibanding Jamannya Dulu, Gadget Jadi Biang Kerok

Gubernur Banten Sebut Bullying Sekarang Lebih Parah Dibanding Jamannya Dulu, Gadget Jadi Biang Kerok

Senin, 24 November 2025 | 18:30

Rencana pembatasan gadget kembali menjadi sorotan setelah maraknya kasus bullying di berbagai daerah selama beberapa pekan terakhir.

SPORT
Rekor Tak Terkalahkan Persita Terhenti Usai Dikalahkan PSBS Biak 1-2

Rekor Tak Terkalahkan Persita Terhenti Usai Dikalahkan PSBS Biak 1-2

Jumat, 7 November 2025 | 11:19

Persita Tangerang harus pulang tanpa poin setelah tumbang 1-2 dari PSBS Biak pada lanjutan pekan ke-12 BRI Super League 2025/2026 di Stadion Maguwoharjo, Sleman, Kamis, 6 November 2025, sore WIB.

""Kekuatan dan perkembangan datang hanya dari usaha dan perjuangan yang terus menerus""

Napoleon Hill