Connect With Us

Pleno Suara Pilgub Banten di KPU Kota Tangerang, Arus Lalu Lintas Dialihkan

Rangga Agung Zuliansyah | Rabu, 22 Februari 2017 | 15:00

Kantor KPU Kota Tangerang. (@tangerangnews 2017 / Rangga A Zuliansyah)

TANGERANGNews.com-Polres Metro Tangerang Kota melakukan pengalihan arus saat Sidang Pleno Rekapitulasi Suara Pilgub Banten di KPUD Kota Tangerang, pada Kamis (23/2/2017) besok. Hal ini untuk mengatasi terjadinya kemacetan karena adanya masa pendukung calon yang akan bergerak ke KPUD.

Kasubag Humas Polres Metro Tangerang Kota Kompol Triyani Handayani mengatakan, bagi warga dari arah Rel Kereta Api atau Jalan TMP Taruna menuju ke Pasar Anyar, setelah melintas cucian KR (Pertigaan seberang Kantor Pajak Pratama) dialihkan masuk Jalan Taman Siswa, melintas lintas depan SMPN 2 Tangerang, lalu belok kiri masuk ke Pasar Anyar.

arus

 
“Sedangkan dari arah yang sama menuju Jalan Daan Mogot atau depan Polres maupun Bandara tidak mengalami alih arus,” katanya, Rabu (22/2/2017).

 

Selanjutnya bagi angkutan umum dari rute mana saja yang menuju ke Pasar Anyar dialihkan melalui Jalan Taman Siswa, tidak bisa melintas Windu Karya seperti biasa. Baru setelah melintas SMPN 2 Tangerang, belok kiri arah Pasar.

 

“Sedangkan arus dari  Tanah tinggi/Jakarta, Teluknaga/Sewan, Aspol Pasar Baru/Jalan M Toha, maupun Cimone yang menuju RSUD maupun Daan Mogot depan Polres tidak mengalami perubahan,” jelas Triyani.

WISATA
Habiskan Rp2,3 Miliar, Apa Saja Isi Tugu Titik Nol Tangerang?

Habiskan Rp2,3 Miliar, Apa Saja Isi Tugu Titik Nol Tangerang?

Selasa, 20 Januari 2026 | 19:51

Tugu titik nol Kabupaten Tangerang yang sempat menjadi kontroversi lantaran memakan anggaran sebesar Rp2,3 miliar kini sudah mulai beroperasi dan dipergunakan sebagai taman literasi digital untuk masyarakat.

PROPERTI
Ini Alasan Gading Serpong Berkembang Pesat Jadi Pusat Bisnis Baru di Tangerang Raya

Ini Alasan Gading Serpong Berkembang Pesat Jadi Pusat Bisnis Baru di Tangerang Raya

Jumat, 9 Januari 2026 | 18:47

Kawasan Paramount Gading Serpong tidak hanya dikembangkan sebagai kawasan hunian, wilayah ini dirancang dengan konsep terpadu yang mencakup area komersial, fasilitas pendidikan, layanan kesehatan, hingga ruang publik penunjang aktivitas masyarakat.

KOTA TANGERANG
Ada Diskon PBB dan BPHTB Spesial HUT ke-33 Kota Tangerang, Berlaku Sampai 21 Maret

Ada Diskon PBB dan BPHTB Spesial HUT ke-33 Kota Tangerang, Berlaku Sampai 21 Maret

Selasa, 20 Januari 2026 | 18:52

Badan Pendapatan Daerah (Bapenda) Kota Tangerang kembali meluncurkan program diskon dan pengurangan Pajak Bumi dan Bangunan Perdesaan dan Perkotaan (PBB-P2) serta Bea Perolehan Hak atas Tanah dan Bangunan (BPHTB) bagi masyarakat.

TEKNO
Saldo Tiba-tiba Habis? Kenali Penipuan Modus Wallet Drainer dan Cara Pencegahannya

Saldo Tiba-tiba Habis? Kenali Penipuan Modus Wallet Drainer dan Cara Pencegahannya

Selasa, 20 Januari 2026 | 16:13

Kasus saldo kripto yang mendadak terkuras tanpa disadari semakin sering terjadi. Salah satu penyebab yang kini banyak digunakan penipu adalah wallet drainer, alat berbahaya yang mampu menguras aset kripto hanya lewat satu persetujuan transaksi.

""Kekuatan dan perkembangan datang hanya dari usaha dan perjuangan yang terus menerus""

Napoleon Hill