Connect With Us

5 Tempat Nongkrong yang Paling Populer di Kota Tangerang

Achmad Irfan Fauzi | Kamis, 22 Maret 2018 | 18:00

Caffee Rider. (@TangerangNews / Achmad Irfan Fauzi)


TANGERANGNEWS.com-Mencari tempat nongkrong di Kota Tangerang yang nyaman dan enak tidaklah sulit. Pasalnya, di kota seribu indusri dan jasa ini banyak sekali lokasi nongkrong yang populer dengan menu makanan enak dan murah meriah.

Banyak yang beranggapan bahwa nongkrong haruslah di cafe mewah dan mahal, namun tidak selalu demikian. Yang lebih penting adalah kenyamanan tempat serta kenikmatan sajian menu makanan maupun minumannya. Bagaimanapun, tempat nongkrong harus asyik buat ngobrol bareng teman maupun kekasih.

Jika Anda sedang berada di Kota Tangerang dan mencari tempat nongkrong yang asyik, cobalah datangi 5 tempat nongkrong paling populer ini.

TANGSEL
Tanggul Jebol di Pondok Aren Ditutup Karung Pasir

Tanggul Jebol di Pondok Aren Ditutup Karung Pasir

Sabtu, 1 November 2025 | 18:40

Usai diterjang banjir deras, kondisi tanggul yang jebol yang berlokasi di Jalan Ketapang IV, Kelurahan Pd Kacang Timur, Kecamatan Pondok Aren, Tangsel kini masih dalam perbaikan petugas di lapangan.

MANCANEGARA
Khawatir Terpapar Radioaktif Cesium-137, Udang Impor dari Indonesia Ditarik Lagi dari Pasar AS 

Khawatir Terpapar Radioaktif Cesium-137, Udang Impor dari Indonesia Ditarik Lagi dari Pasar AS 

Senin, 20 Oktober 2025 | 12:07

Perusahaan makanan laut asal Seattle, Amerika Serikat (AS), Aquastar, melakukan penarikan sukarela (voluntary recall) terhadap sejumlah produk udang beku yang dijual di berbagai toko ritel besar di seluruh negeri.

BANTEN
Jaga Keandalan Listrik, PLN Banten Jalin Sinergi dengan Grup 1 Kopassus 

Jaga Keandalan Listrik, PLN Banten Jalin Sinergi dengan Grup 1 Kopassus 

Sabtu, 1 November 2025 | 13:36

PT PLN (Persero) Unit Induk Distribusi (UID) Banten melakukan kunjungan silaturahmi ke Markas Komando Grup 1 Komando Pasukan Khusus (Kopassus) di Serang, Banten.

HIBURAN
Onad dan Istrinya Ditangkap Usai Pakai Ekstasi di Ciputat

Onad dan Istrinya Ditangkap Usai Pakai Ekstasi di Ciputat

Minggu, 2 November 2025 | 19:51

Artis sekaligus musisi Leonardo Arya atau Onadio Leonardo ditangap aparat Polres Metro Jakarta Barat terkait dengan kasus penyalahgunaan narkoba.

""Kekuatan dan perkembangan datang hanya dari usaha dan perjuangan yang terus menerus""

Napoleon Hill