Connect With Us

Diparkir di Puskesmas Paninggilan Tangerang, Spion Mobil Raib

Redaksi | Rabu, 27 Januari 2021 | 15:05

Kaca spion mobil milik Aja Novia, seorang tenaga kesehatan raib digondol maling di Puskesmas Paninggilan, Kecamatan Ciledug, Kota Tangerang. (Istimewa / Istimewa)

 

TANGERANGNEWS.com-Aja Novia, seorang tenaga kesehatan di Puskesmas Paninggilan, Kecamatan Ciledug, Kota Tangerang mendapati roda empatnya harus kehilangan spion. Peristiwa itu terjadi pada Rabu (27/1/2021) sekitar pukul 4.20 WIB. 

 

Warga Cipondoh, Kota Tangerang itu memang seperti biasa memarkirkan kendaraanya di Puskesmas. Namun, karena situasinya saat itu sedang dalam keadaan sepi. Sementara tenaga kesehatan dan petugas keamanan sedang membantu menangani pasien, pelaku tindak kriminal itu pun lolos dari pantauan. 

“Pelaku cepat sekali beraksi. Terlihat dalam tayangan CCTV, mobil korban terparkir tepat dibelakang mobil ambulans puskesmas disamping gedung halaman parkir puskesmas,” ujar Fery Zuriansyah rekan korban kepada TangerangNews.com

Korban pun akhirnya langsung melaporkan peristiwa tersebut ke Polsek Ciledug.

“Agar mendapat perhatian bagi masyarakat sekitar untuk lebih waspada lagi terhadap kendaraannya karena kejahatan dapat terjadi dimana saja dan kapan saja,” himbau Fery.

TANGSEL
Tekan Tumpukan Sampah, Pemkot Tangsel Sebar Tong Komposter di Seluruh Pasar Tradisional

Tekan Tumpukan Sampah, Pemkot Tangsel Sebar Tong Komposter di Seluruh Pasar Tradisional

Selasa, 20 Januari 2026 | 21:47

Pemerintah Kota (Pemkot) Tangerang Selatan (Tangsel) menempatkan tong komposter di sejumlah pasar tradisional guna mengurangi penumpukan sampah organik seperti sisa sayur dan buah.

BANDARA
Komisi VII DPR RI Tegur Pengelola Bandara Soekarno-Hatta Soal Banjir hingga Delay

Komisi VII DPR RI Tegur Pengelola Bandara Soekarno-Hatta Soal Banjir hingga Delay

Jumat, 16 Januari 2026 | 22:13

Komisi VII DPR RI memberikan teguran terkait masalah banjir, kemacetan hingga delay penerbangan di Bandara Internasional Soekarno-Hatta, Kota Tangerang. Masalah klasik ini dinilai dapat menghambat kemajuan pariwisata Indonesia.

TOKOH
Innalillahi, Epy Kusnandar ”Kang Mus” Meninggal Dunia

Innalillahi, Epy Kusnandar ”Kang Mus” Meninggal Dunia

Rabu, 3 Desember 2025 | 18:21

Kabar duka datang dari dunia hiburan Tanah Air. Aktor senior Epy Kusnandar meninggal dunia pada Rabu, 3 Desember 2025.Informasi tersebut pertama kali dibagikan melalui unggahan akun Instagram istrinya, Karina Ranau.

MANCANEGARA
WEF Proyeksikan Badai PHK Berlanjut hingga 2030, Penyebabnya Gegara AI 

WEF Proyeksikan Badai PHK Berlanjut hingga 2030, Penyebabnya Gegara AI 

Kamis, 8 Januari 2026 | 13:17

Pergantian tahun belum membawa angin segar bagi pasar tenaga kerja global. Ancaman pemutusan hubungan kerja diperkirakan masih akan membayangi hingga beberapa tahun ke depan, bahkan berpotensi berlangsung sampai 2030.

""Kekuatan dan perkembangan datang hanya dari usaha dan perjuangan yang terus menerus""

Napoleon Hill