Connect With Us

5 Kafe di Pasar Lama Tangerang Ini Cocok untuk Nongkrong

Redaksi | Minggu, 21 Maret 2021 | 11:34

Roti Bakar 88. (TangerangNews / Anita Puspita Sari)

 

TANGERANGNEWS.com-Kawasan Pasar Lama, Kota Tangerang merupakan salah satu tempat kuliner yang terkenal.

 

Banyak berbagai makanan dan minuman yang disediakan di sini, mulai dari makanan berat hingga makanan ringan yang dijamin bikin kamu ketagihan.

 

Tidak hanya terkenal dengan jajanan kaki lima saja, namun di Pasar Lama Tangerang ini kamu juga bisa menemukan beberapa kafe menarik, yang bisa dijadikan pilihan untuk nongkrong dan menghabiskan waktu bersama dengan teman-teman.

TOKOH
Antasari Azhar Eks Ketua KPK Meninggal Dunia, Disalatkan di Masjid Asy Syarif BSD

Antasari Azhar Eks Ketua KPK Meninggal Dunia, Disalatkan di Masjid Asy Syarif BSD

Sabtu, 8 November 2025 | 20:22

Mantan Ketua Komisi Pemberantasan Korupsi (KPK) Antasari Azhar meninggal dunia pada Sabtu, 8 November 2025.

BANTEN
Hati-hati, Ini Titik Lokasi Rawan Razia Operasi Zebra 2025 di Tangerang 

Hati-hati, Ini Titik Lokasi Rawan Razia Operasi Zebra 2025 di Tangerang 

Senin, 17 November 2025 | 05:53

Kegiatan Operasi Zebra 2025 akan berlangsung mulai 17 hingga 30 November di Kota Tangerang dan wilayah sekitarnya. Operasi ini digelar dalam rangka mempersiapkan pengamanan jelang libur Natal dan Tahun Baru

BANDARA
Lion Air, Sriwijaya Air, NAM Air, dan Airfast Pindah ke Terminal 1B Bandara Soetta

Lion Air, Sriwijaya Air, NAM Air, dan Airfast Pindah ke Terminal 1B Bandara Soetta

Senin, 17 November 2025 | 20:51

PT Angkasa Pura Indonesia (InJourney Airports) Kantor Cabang Bandara Internasional Soekarno-Hatta (Soetta) melakukan penyesuaian operasional maskapai sebagai bagian dari upaya rebalancing layanan penerbangan domestik di Terminal 1.

""Kekuatan dan perkembangan datang hanya dari usaha dan perjuangan yang terus menerus""

Napoleon Hill