Connect With Us

Puluhan Warga Positif COVID-19, Kecamatan Jatiuwung Dirikan Dapur Umum

Achmad Irfan Fauzi | Selasa, 8 Juni 2021 | 14:03

Wakapolda Metro Jaya Brigjen Pol Hendro Pandowo meninjau rapid antigen di RT 3/3 Kelurahan Gandasari, Kecamatan Jatiuwung, Kota Tangerang untuk tracing COVID-19, Senin 7 Juni 2021. (@TangerangNews / Achmad Irfan Fauzi )

TANGERANGNEWS.com-Pihak Kecamatan Jatiuwung, Kota Tangerang mendirikan dapur umum bagi warga di RW3, Kelurahan Gandasari, Kecamatan Jatiuwung, yang terpapar COVID-19.

Menurut keterangan RT setempat, di wilayah tersebut ada total 48 warga yang terpapar COVID-19. 

Sedangkan versi Kepolisian, ada 31 warga di RT itu dan 2 warga di RT3/RW3, Gandasari, yang positif COVID-19. 

Plt Camat Jatiuwung Edhy menyatakan, dapur umum itu akan dioperasikan mulai Rabu, besok.

 

Baca Juga :

"Dapur umum sudah kami bentuk dan akan dioperasionalkan pada hari Rabu," ungkapnya, Selasa 8 Juni 2021. 

Jajarannya juga berkoordinasi dengan Dinas Sosial Kota Tangerang dalam pembentukan dapur umum tersebut. 

Dia menyebut, Polda Metro Jaya telah memberikan sejumlah bantuan untuk dapur umum yang berlokasi di Kantor Kelurahan Gandasari. 

"Polda (menyerahkan) beras satu ton dan mie instan 500 dus," pungkasnya. (RAZ/RAC)

SPORT
Persita Imbang 1-1 Lawan Bhayangkara, Carlos Pena Protes Keputusan Wasit

Persita Imbang 1-1 Lawan Bhayangkara, Carlos Pena Protes Keputusan Wasit

Minggu, 2 November 2025 | 16:51

Tangerang berhasil memperpanjang catatan positifnya menjadi delapan laga tak terkalahkan setelah bermain imbang 1-1 melawan tuan rumah Bhayangkara Presisi Lampung FC di Stadion Sumpah Pemuda, Sabtu 1 November 2025, sore.

KOTA TANGERANG
Tangerang Dihantam Badai, Pohon Tumbang dan Banjir Lumpuhkan Sejumlah Wilayah

Tangerang Dihantam Badai, Pohon Tumbang dan Banjir Lumpuhkan Sejumlah Wilayah

Jumat, 31 Oktober 2025 | 22:20

Hujan deras yang disertai angin kencang menerjang Kota Tangerang pada Jumat 31 Oktober 2025, sore. Badai yang berlangsung lebih dari satu jam ini mengakibatkan sejumlah pohon tumbang dan genangan air tinggi, memicu kemacetan lalu lintas

AYO! TANGERANG CERDAS
Banten Jadi Provinsi dengan Mahasiswa Aktif Terbanyak, Tembus 1,6 Juta

Banten Jadi Provinsi dengan Mahasiswa Aktif Terbanyak, Tembus 1,6 Juta

Minggu, 20 Juli 2025 | 11:19

Berdasarkan data terbaru dari Badan Pusat Statistik (BPS), Banten menjadi provinsi dengan jumlah mahasiswa aktif terbanyak di Indonesia, yakni sebanyak 1.687.634 mahasiswa per tahun 2024.

BISNIS
Jangan Lewatkan Festival Gawai Dayak 2025 di Hampton Square, Ada Tari, Kuliner, dan Pawai Budaya

Jangan Lewatkan Festival Gawai Dayak 2025 di Hampton Square, Ada Tari, Kuliner, dan Pawai Budaya

Minggu, 2 November 2025 | 16:29

Suasana Borneo kini hadir di Gading Serpong. Festival Budaya Gawai Forum Dayak Kalimantan Barat Jakarta (FDKJ) 2025 resmi digelar di Hampton Square Paramount Gading Serpong mulai 31 Oktober hingga 9 November 2025.

""Kekuatan dan perkembangan datang hanya dari usaha dan perjuangan yang terus menerus""

Napoleon Hill