Connect With Us

Harga Cabai Rawit Merah di Tangerang Naik 

Tim TangerangNews.com | Jumat, 9 Juli 2021 | 18:59

Harga cabai rawit merah mulai merangkak naik di Pasar Modern Banjar Wijaya, Kecamatan Pinang, Kota Tangerang, Banten, Jumat 9 Juli 2021. (@TangerangNews / Istimewa)

TANGERANGNEWS.com-Dua pekan jelang hari raya Idul Adha, harga komoditas cabai rawit merah mulai merangkak naik. Seperti yang trejadi di Pasar Modern Banjar Wijaya, Kecamatan Pinang, Kota Tangerang, Banten, Jumat 9 Juli 2021. 

Sejak empat hari lalu cabai rawit merah dijual seharga Rp70 ribu hingga Rp80 ribu per kilogram-nya. Sedangkan harga sebelumnya adalah Rp48 ribu per kilogram. 

Menurut pedagang, kenaikan harga telah terjadi sejak dari Pasar Induk. Meskipun  pasokan melimpah, sehingga hal itu dikeluhkan pembeli. “Yang lain stabil, hanya rawit yang merangkak naik,” ujar Ali Rusman salah serang pedagang.

KAB. TANGERANG
Pemkab Tangerang Jamin Pemangkasan Dana TKD Takkan Berdampak pada Gaji ASN

Pemkab Tangerang Jamin Pemangkasan Dana TKD Takkan Berdampak pada Gaji ASN

Minggu, 2 November 2025 | 16:21

Pemerintah Kabupaten (Pemkab) Tangerang menjamin, gaji aparatur sipil negara (ASN) tidak akan terkena imbas pemangkasan dana transfer ke daerah (TKD) pada tahun anggaran 2026.

TOKOH
Kabar Duka, Ketua KONI Banten Edi Ariadi Meninggal Dunia di RS Siloam Karawaci

Kabar Duka, Ketua KONI Banten Edi Ariadi Meninggal Dunia di RS Siloam Karawaci

Senin, 8 September 2025 | 08:52

Kabar duka datang dari keluarga besar Komite Olahraga Nasional Indonesia (KONI) Provinsi Banten. Ketua Umum KONI Banten, Edi Ariadi, yang juga mantan Wali Kota Cilegon periode 2016-2021, meninggal dunia pada Senin, 8 September 2025, pagi.

MANCANEGARA
Khawatir Terpapar Radioaktif Cesium-137, Udang Impor dari Indonesia Ditarik Lagi dari Pasar AS 

Khawatir Terpapar Radioaktif Cesium-137, Udang Impor dari Indonesia Ditarik Lagi dari Pasar AS 

Senin, 20 Oktober 2025 | 12:07

Perusahaan makanan laut asal Seattle, Amerika Serikat (AS), Aquastar, melakukan penarikan sukarela (voluntary recall) terhadap sejumlah produk udang beku yang dijual di berbagai toko ritel besar di seluruh negeri.

""Kekuatan dan perkembangan datang hanya dari usaha dan perjuangan yang terus menerus""

Napoleon Hill