Connect With Us

Jadwal Imsakiah 5 Ramadan 1445 H/Sabtu 16 Maret 2024 di Tangerang

Fahrul Dwi Putra | Jumat, 15 Maret 2024 | 19:13

Ilustrasi puasa Ramadan (@TangerangNews / Istimewa )

TANGERANGNEWS.com- Imsakiah merupakan tabel yang memuat informasi penting terkait waktu-waktu ibadah selama bulan Ramadan, khususnya untuk ibadah puasa. 

Imsakiah menjadi panduan bagi umat Islam dalam menjalankan ibadah puasa dengan tertib dan tepat waktu.

Manfaat imsakiah antara lain untuk mengetahui waktu imsak, waktu salat fardhu, dan waktu berbuka puasa. 

Imsakiah juga membantu mengatur waktu makan sahur, salat fardhu, dan berbuka puasa. Selain itu, imsakiah terkadang memuat informasi tambahan seperti doa-doa harian, panduan zakat, dan jadwal imsak di berbagai daerah.

Berikut jadwal imsakiah untuk 5 Ramadan 1445 Hijriah atau Sabtu, 16 Maret 2024 khusus di wilayah Tangerang dilansir dari Bimas Islam Kemenag RI.

Imsak

04:34 WIB 

Subuh

04:43 WIB 

Terbit

05:55 WIB 

Duha

06:22 WIB 

Zuhur

12:05 WIB 

Asar

15:13 WIB 

Magrib

18:10 WIB 

Isya

19:17 WIB 

TEKNO
Honda Vario 125 Generasi Terbaru Resmi Diluncurkan, Tampil Lebih Sporty dengan Gaya Street

Honda Vario 125 Generasi Terbaru Resmi Diluncurkan, Tampil Lebih Sporty dengan Gaya Street

Selasa, 13 Januari 2026 | 20:37

PT Wahana Makmur Sejati (WMS) membuka awal tahun dengan menghadirkan penyegaran di segmen skutik 125 cc. Melalui gelaran Regional Public Launching, resmi memperkenalkan All New Honda Vario 125

AYO! TANGERANG CERDAS
Pendaftaran TKA SD dan SMP 2026 Dibuka 19 Januari, Ini Jadwal Lengkapnya

Pendaftaran TKA SD dan SMP 2026 Dibuka 19 Januari, Ini Jadwal Lengkapnya

Kamis, 15 Januari 2026 | 11:36

Pendaftaran Tes Kemampuan Akademik (TKA) untuk jenjang SD dan SMP dijadwalkan mulai dibuka pada Senin 19 Januari 2026.

HIBURAN
Tak Lagi Sejalan, Prilly Latuconsina Undur Diri dari Rumah Produksi Miliknya

Tak Lagi Sejalan, Prilly Latuconsina Undur Diri dari Rumah Produksi Miliknya

Senin, 19 Januari 2026 | 14:33

Aktris sekaligus produser Prilly Latuconsina secara resmi mengumumkan pengunduran dirinya dari Sinemaku Pictures, rumah produksi yang ia dirikan bersama Umay Shahab sejak 2019.

BANDARA
Komisi VII DPR RI Tegur Pengelola Bandara Soekarno-Hatta Soal Banjir hingga Delay

Komisi VII DPR RI Tegur Pengelola Bandara Soekarno-Hatta Soal Banjir hingga Delay

Jumat, 16 Januari 2026 | 22:13

Komisi VII DPR RI memberikan teguran terkait masalah banjir, kemacetan hingga delay penerbangan di Bandara Internasional Soekarno-Hatta, Kota Tangerang. Masalah klasik ini dinilai dapat menghambat kemajuan pariwisata Indonesia.

""Kekuatan dan perkembangan datang hanya dari usaha dan perjuangan yang terus menerus""

Napoleon Hill