Connect With Us

Putri Bill Gates Menikah Secara Islami

Rangga Agung Zuliansyah | Minggu, 17 Oktober 2021 | 23:28

Jennifer Gates dan Nayel Nassar. (@TangerangNews / Istimewa)

TANGERANGNEWS.com-Jennifer Gates, putri dari pendiri Microsoft Bill Gates resmi menikah dengan pacarnya, seorang pria muslim asal Mesir bernama Nayel Nassar.

Pernikahan keduanya ternyata dilakukan secara islami di Kota New York, Amerika Serikat pada Jumat malam kemarin, seperti dilansir dari CNN Indonesia, Minggu 17 Oktober 2021.

Putri Bill Gates dan suaminya melakukan pencatatan sipil untuk dokumen hukum pernikahan, setelah proses ijab kabul dilaksanakan di North Salem, New York.

Dengan demikian, Jennnifer Gates sah menjadi istri Nayel Nassar yang merupakan atlet berkuda.

Lokasi pernikahan keduanya berada di lapangan berkuda mewah. Sebelum menikah, keduanya memang sudah bertunangan cukup lama.

BISNIS
Beli Motor Honda di Tangerang Dapat Diskon Promo Tahun Baru Sampai Rp2 Juta, Ini Rinciannya

Beli Motor Honda di Tangerang Dapat Diskon Promo Tahun Baru Sampai Rp2 Juta, Ini Rinciannya

Jumat, 9 Januari 2026 | 20:41

Promo spesial berupa potongan harga sampai Rp2 juta ini berlaku hingga akhir Januari untuk membantu konsumen memiliki motor impian dengan lebih mudah dan hemat.

BANTEN
Andra Soni Tanggapi Video Perbandingan Jalan Perbatasan di Lebak Masih Tanah dengan Bogor Beraspal

Andra Soni Tanggapi Video Perbandingan Jalan Perbatasan di Lebak Masih Tanah dengan Bogor Beraspal

Rabu, 14 Januari 2026 | 21:24

Sebuah video yang memperlihatkan kontras kondisi jalan di perbatasan Provinsi Banten dan Jawa Barat menjadi sorotan warganet.

KOTA TANGERANG
Warga Resah Ada Pesta Miras dan Prostitusi di Batuceper, Trantib Terjun ke Lokasi

Warga Resah Ada Pesta Miras dan Prostitusi di Batuceper, Trantib Terjun ke Lokasi

Kamis, 15 Januari 2026 | 20:17

Warga Kelurahan Batusari, Kecamatan Batuceper, Kota Tangerang merasa resah adanya dugaan aktivitas pesta minuman keras (miras) dan praktik prostitusi di lingkungan mereka.

""Kekuatan dan perkembangan datang hanya dari usaha dan perjuangan yang terus menerus""

Napoleon Hill