50 Pemda Berhasil Kendalikan Inflasi Diguyur Insentif Fiskal Miliaran, Termasuk Tangerang
Selasa, 6 Agustus 2024 | 15:14
Pemerintah kembali memberikan insentif fiskal bagi 50 pemerintah daerah (pemda) yang berhasil menjaga stabilitas harga barang di daerah sehingga inflasi tingkat nasional dapat terkendali.