-
Sabtu, 8 November 2025 | 13:33
Pajak Daerah Jadi Kunci Pembangunan untuk Kesejahteraan Masyarakat
Pajak daerah memiliki peran penting dalam mendorong pembangunan dan peningkatan kesejahteraan masyarakat. Hal ini disampaikan Plt. Kasi Pendataan dan Penetapan Samsat Cikokol, Andri Krisdianto saat menjadi pemateri
-
Senin, 3 November 2025 | 08:49
Samsat Cikokol Apresiasi Wajib Pajak, Program Pembebasan Pokok dan Sanksi Resmi Berakhir
Unit Pelaksana Teknis Daerah Pengelolaan Pendapatan Daerah (UPTD PPD) Cikokol, Badan Pendapatan Daerah (Bapenda) Provinsi Banten, menyampaikan apresiasi dan terima kasih kepada masyarakat yang telah memanfaatkan program pembebasan pokok
-
Rabu, 27 Agustus 2025 | 13:39
Kemenkeu Klaim Negara Relakan Rp362,5 Triliun Pajak untuk Masyarakat Lewat Insentif
Kementerian Keuangan (Kemenkeu) membeberkan negara sebenarnya bisa mengantongi Rp362,5 triliun per tahun dari penerimaan pajak.
-
Selasa, 19 Agustus 2025 | 11:23
Target Pajak 2026 Dinilai Berat, Pengamat Minta Pemerintah Tak Serampangan
Pemerintah menetapkan target penerimaan pajak 2026 dalam Rancangan Anggaran Pendapatan dan Belanja Negara (RAPBN) dengan proyeksi kenaikan cukup tinggi. Namun, sejumlah kalangan menilai capaian itu tidak sepenuhnya realistis
-
Senin, 11 Agustus 2025 | 10:23
ESDM Siapkan Kebijakan BBM Jenis Baru, Diterapkan 2026
Kementerian Energi dan Sumber Daya Mineral (ESDM) tengah menggodok rencana penerapan bahan bakar minyak (BBM) jenis solar dengan campuran biodiesel berbasis minyak sawit sebesar 50% atau B50 pada tahun depan.
-
Minggu, 10 Agustus 2025 | 14:07
Nunggak Pajak Rp318 Juta, Bapenda Ancam Segel Restoran Danau Abah di Cisauk Tangerang
Badan Pendapatan Daerah (Bapenda) Kabupaten Tangerang kembali melakukan tindakan penagihan pajak daerah terhadap salah satu wajib pajak yang tidak patuh.
-
Kamis, 17 Juli 2025 | 17:38
Pemungutan Pajak Pedagang Online Didukung DPR, Omzet Lebihi Rp500 Juta Setahun Kena PPH 0,5%
Pemerintah akan segera memungut pajak dari e-Commerce atau pedagang online setelah mengumumkan Peraturan Menteri Keuangan (PMK) Nomor 37 Tahun 2025 yang disahkan pada 14 Juli lalu.
-
Minggu, 6 Juli 2025 | 12:57
Wacana Pajak UMKM, Komisi VII Sebut Hanya Membebankan Pengusaha Kecil
Rencana pemerintah memungut Pajak Penghasilan (PPh) sebesar 0,5 persen terhadap UMKM yang berdagang melalui platform e-commerce seperti TikTok, Shopee, hingga Tokopedia, dikritisi DPR RI.
-
Rabu, 11 Juni 2025 | 10:50
Banyak Warga Gagal Ikut Pemutihan Pajak, Gubernur Banten Minta Samsat Perbaiki Pelayanan
Gubernur Banten Andra Soni menyinggung pelayanan Samsat di sejumlah daerah yang dinilai belum maksimal dalam melayani masyarakat yang ingin mengikuti program pemutihan pajak kendaraan bermotor.
-
Selasa, 29 April 2025 | 09:04
Penerimaan Daerah Banten Turun Gara-gara Opsen Pajak Kendaraan Bermotor
Gubernur Banten Andra Soni mengungkapkan penerimaan asli daerah (PAD) wilayahnya mengalami penurunan akibat kebijakan opsen pajak kendaraan bermotor.
-
Jumat, 25 April 2025 | 21:37
Realisasi Pajak Kendaraan Bermotor di Samsat Cikokol Tangerang Capai Rp25 Miliar
Pemerintah Provinsi Banten telah meluncurkan program pemutihan pajak kendaraan bermotor pada 10 April 2025 lalu. Program ini berlaku di seluruh kota/kabupaten di Provinsi Banten.
-
Selasa, 15 April 2025 | 19:32
Gubernur Banten Tegaskan Pegawai Samsat Jangan Pungli, Minta Warga Laporkan ke BKD
Gubernur Banten Andra Soni menegaskan kepada seluruh jajaran Pemprov Banten, khususnya pegawai Badan Pendapatan Daerah (Bapenda) dan Sistem Administrasi Manunggal Satu Atap (Samsat), untuk tidak melakukan pungutan liar (pungli) kepada wajib pajak.
-
Selasa, 15 April 2025 | 12:46
Mau Perpanjang STNK 5 Tahunan Sendiri Tanpa Calo? Ini Syarat dan Biaya yang Perlu Disiapkan
Perpanjangan STNK lima tahunan menjadi kewajiban bagi setiap pemilik kendaraan bermotor. Tidak seperti pengesahan STNK tahunan yang bisa dilakukan di gerai Samsat atau layanan keliling
-
Senin, 14 April 2025 | 14:10
Pemutihan Pajak Tanpa Pemutihan Sistem Hidup, Rakyat Terus Dipalak
Masyarakat Kota Tangerang antusias memanfaatkan program pemutihan pajak kendaraan bermotor pada hari pelaksanaannya di Samsat Cikokol Tangerang.
-
Kamis, 10 April 2025 | 15:21
Warga Ramai-ramai Datangi Samsat Cikokol Demi Penghapusan Denda Pajak Kendaraan
Ribuan wajib pajak memadati Kantor Samsat Cikokol di Jalan Perintis Kemerdekaan II, Kelurahan Babakan, Kecamatan Tangerang, Kota Tangerang, untuk mengikuti program pemutihan alias pembebasan administrasi kendaraan.
-
Kamis, 27 Maret 2025 | 22:22
Hore! Pemprov Banten Hapus Denda dan Tunggakan Pajak Kendaraan, Dimulai 10 April
Pemerintah Provinsi (Pemprov) Banten resmi menghapus denda dan tunggakan pajak kendaraan bermotor. Keputusan ini ditetapkan melalui Keputusan Gubernur (Kepgub) Nomor 170 Tahun 2025 yang ditandatangani oleh Gubernur Banten Andra Soni
-
Minggu, 16 Maret 2025 | 18:58
Warga Nabung Rp2 Ribu Per Hari untuk Bayar PBB, Wali Kota Tangerang Beri Penghargaan
Wali Kota Tangerang Sachrudin, memberikan penghargaan kepada Yunanih, warga Kelurahan Kenanga, Kecamatan Cipondoh, yang menunjukkan kedisiplinan luar biasa dalam membayar Pajak Bumi dan Bangunan (PBB).
-
Senin, 10 Maret 2025 | 10:24
Bayar Pajak Kendaraan Bisa Diwakilkan Orang Lain, Begini Caranya
Membayar pajak kendaraan bermotor merupakan kewajiban yang tidak bisa diabaikan oleh pemilik kendaraan. Namun, jika kesibukan menghalangi untuk mengurusnya langsung, pembayaran pajak tetap bisa dilakukan dengan bantuan orang lain.
-
Rabu, 26 Februari 2025 | 18:08
Wakil Wali Kota Tangerang Dorong Penggunaan CORETAX untuk Solusi Perpajakan
Wakil Wali Kota Tangerang Maryono Hasan mendorong penggunaan sistem CORETAX untuk mendukung administrasi perpajakan yang lebih efisien.
-
Sabtu, 22 Februari 2025 | 12:14
Restoran di Gading Serpong Tangerang Nunggak Pajak Rp281 Juta, Bapenda Tempeli Stiker
Bapenda Pendapatan Daerah (Bapenda) Kabupaten Tangerang memberikan sanksi administrastif berupa penempelan stiker kepada Restoran Parison di Jalan Scientia Boulevard, Gading Serpong, Medang, Kecamatan Pagedangan, karena menunggak pajak.
RECOMENDED-
Oseng Endok Tawarkan Angkringan Modern bagi Pecinta Kuliner Malam
-
Andra Soni Usulkan Banten Miliki Pelabuhan Ekspor-Impor Barang Umum
-
Modern Cikande Gelar Cek Kesehatan Gratis Bagi Warga Terdampak Radioaktif Cesium-137
-
Maryono Dorong Percepatan Digitalisasi Layanan Pajak Daerah di Kota Tangerang
-
Longsoran Sampah TPA Cipeucang Bikin Kali Meluap Warna Hitam Pekat, Rumah Warga Kebanjiran
