Connect With Us

Keindahan Freestyle Bawa Kota Serang Raih Emas Cabor BMX Porprov VI Banten

Achmad Irfan Fauzi | Selasa, 22 November 2022 | 22:55

Penyerahan medali kepada atlet cabor BMX Porprov VI Banten di Stadion Benteng Reborn Kota Tangerang, Selasa, 22 November 2022. (Achmad Irfan Fauzi / @TangerangNews.com)

TANGERANGNEWS.com-Atlet BMX Kota Serang, Achmad Irfan, menyumbangkan satu emas untuk daerahnya dalam ajang Porprov VI Banten, Selasa, 22 November 2022.

Keliahaian dia dalam menampilkan freestyle BMX membuat atlet tuan rumah Kota Tangerang hanya meraih satu perak dan satu perunggu.

Pertandingan cabor BMX yang diikuti peserta dari Kota Tangerang, Kota Tangerang Selatan, dan Kota Serang, itu digelar di Stadion Benteng Reborn.

Ketua juri cabor BMX, Asep Tubagus Tresnadi mengatakan, para peserta bertanding dengan dua run. Adapun satu run-nya memiliki waktu satu menit.

BACA JUGA: Tim Cabor Dayung Sabet 7 Medali, Kota Tangerang Semakin Optimis Juara Umum

"Jadi para atlet harus mampu meraih poin dan akan diakumulasi," ujarnya.

Para juri juga menilai penampilan peserta dari sisi keindahan freestyle yang diperagakan.

"Poin yang tertinggi tadi diraih oleh atlet Kota Serang, di mana dia melakukan trik flip collar bar dan ini skillnya tinggi," jelasnya.

"Kemudian dia memiliki threesixty north dive itu menjadi lebih cantik dan styles. Kita sebagai juri melihat itu ada seni keindahannya juga," imbuhnya.

HIBURAN
Penggagas Soundtrack KKN di Desa Penari Ciptakan Lagu Tepis Stereotip Horor Gunung Kawi

Penggagas Soundtrack KKN di Desa Penari Ciptakan Lagu Tepis Stereotip Horor Gunung Kawi

Jumat, 9 Januari 2026 | 13:50

Musisi asal Gunung Kawi, Matoha Mino, merilis lagu berjudul Gunung Kawi sebagai bentuk respons terhadap persepsi yang menurutnya keliru dan telah lama berkembang di masyarakat terkait stigma tentang Gunung Kawi

BANDARA
Pasutri WN Pakistan Nekat Telan 159 Kapsul Sabu untuk Diselundupkan Lewat Bandara Soetta

Pasutri WN Pakistan Nekat Telan 159 Kapsul Sabu untuk Diselundupkan Lewat Bandara Soetta

Jumat, 9 Januari 2026 | 19:38

Sinergi antara Bea Cukai dan Subdit IV Direktorat Tindak Pidana Narkoba Bareskrim Mabes Polri berhasil menggagalkan upaya penyelundupan narkotika jaringan internasional.

PROPERTI
Ini Alasan Gading Serpong Berkembang Pesat Jadi Pusat Bisnis Baru di Tangerang Raya

Ini Alasan Gading Serpong Berkembang Pesat Jadi Pusat Bisnis Baru di Tangerang Raya

Jumat, 9 Januari 2026 | 18:47

Kawasan Paramount Gading Serpong tidak hanya dikembangkan sebagai kawasan hunian, wilayah ini dirancang dengan konsep terpadu yang mencakup area komersial, fasilitas pendidikan, layanan kesehatan, hingga ruang publik penunjang aktivitas masyarakat.

BISNIS
Beli Motor Honda di Tangerang Dapat Diskon Promo Tahun Baru Sampai Rp2 Juta, Ini Rinciannya

Beli Motor Honda di Tangerang Dapat Diskon Promo Tahun Baru Sampai Rp2 Juta, Ini Rinciannya

Jumat, 9 Januari 2026 | 20:41

Promo spesial berupa potongan harga sampai Rp2 juta ini berlaku hingga akhir Januari untuk membantu konsumen memiliki motor impian dengan lebih mudah dan hemat.

""Kekuatan dan perkembangan datang hanya dari usaha dan perjuangan yang terus menerus""

Napoleon Hill