Connect With Us

Nonton Layar Tancap di Mobil Alternatif Hiburan Saat COVID-19

Redaksi | Minggu, 2 Agustus 2020 | 19:57

Suasana nonton layar tancap di area parkir Mal Alam Sutera, Tangerang, Sabtu (1/8/2020). (@TangerangNews / Kumparan.com)

TANGERANGNEWS.com-Pandemi COVID-19 membuat tempat hiburan di Tangerang belum beroperasi kembali, termasuk bioskop.

Satu terobosan dilakukan pengelola Mal Alam Sutera, Tangerang. Sebuah layar dari kain putih berukuran besar dipasang di area parkir mal tersebut, Sabtu (1/8/2020).

Namun, penonton tidak diperkenankan menyaksikan pertunjukan film di luar mobil. Hal ini untuk menghindari terjadinya penularan virus Corona.

Suasana nonton layar tancap di area parkir Mal Alam Sutera, Tangerang, Sabtu (1/8/2020).

Konsep ini mengingatkan pada tradisi masyarakat Tangerang menonton film layar lebar pada era tahun 1990-an yang dikenal dengan layar tancap.

Suasana nonton layar tancap di area parkir Mal Alam Sutera, Tangerang, Sabtu (1/8/2020).

Di tengah pandemi COVID-19, konsep bioskop yang dimodifikasi dengan mewajibkan pengunjung menonton di dalam mobil ini, menjadi hiburan alternatif yang aman bagi masyarakat urban Tangerang, karena tidak terjadi kontak fisik secara langsung dengan orang lain. (RMI/RAC)

AYO! TANGERANG CERDAS
Ini Jadwal dan Mata Pelajaran yang Diujikan Pada TKA SD dan SMP 2026

Ini Jadwal dan Mata Pelajaran yang Diujikan Pada TKA SD dan SMP 2026

Senin, 5 Januari 2026 | 11:12

Tes Kemampuan Akademik atau TKA kembali akan dilaksanakan pada 2026 untuk jenjang SD dan SMP. Pelaksanaan asesmen ini dijadwalkan berlangsung pada April 2026 dan dapat diikuti peserta didik dari jalur pendidikan formal, nonformal, maupun informal.

OPINI
Paradoks IPM Tinggi: Antara Capaian Angka dan Kualitas Manusia

Paradoks IPM Tinggi: Antara Capaian Angka dan Kualitas Manusia

Rabu, 7 Januari 2026 | 19:00

enaikan Indeks Pembangunan Manusia (IPM) Kota Tangerang patut diapresiasi. Namun, pertanyaan mendasarnya bukan sekadar soal angka, melainkan arah manusia yang sedang dibentuk.

TANGSEL
Pengiriman ke TPAS Cilowong Ditangguhkan, Pemkot Tangsel Alihkan 200 Ton Sampah ke Cileungsi Bogor

Pengiriman ke TPAS Cilowong Ditangguhkan, Pemkot Tangsel Alihkan 200 Ton Sampah ke Cileungsi Bogor

Rabu, 7 Januari 2026 | 20:16

Pemerintah Kota Tangerang Selatan (Tangsel) bergerak cepat menanggapi kebijakan Pemerintah Kota Serang yang menghentikan sementara pengiriman sampah ke TPAS Cilowong.

PROPERTI
Ramaikan Libur Akhir Tahun, Paramount Gading Serpong Dihias Ornamen Natal

Ramaikan Libur Akhir Tahun, Paramount Gading Serpong Dihias Ornamen Natal

Selasa, 23 Desember 2025 | 10:50

Dalam rangka ikut meramaikan liburan akhir tahun, Paramount Gading Serpong menghadirkan berbagai ornamen tematik dan instalasi dekoratif khas Natal yang tersebar di kawasan hunian serta area komersial,

""Kekuatan dan perkembangan datang hanya dari usaha dan perjuangan yang terus menerus""

Napoleon Hill