Connect With Us

Nonton Layar Tancap di Mobil Alternatif Hiburan Saat COVID-19

Redaksi | Minggu, 2 Agustus 2020 | 19:57

Suasana nonton layar tancap di area parkir Mal Alam Sutera, Tangerang, Sabtu (1/8/2020). (@TangerangNews / Kumparan.com)

TANGERANGNEWS.com-Pandemi COVID-19 membuat tempat hiburan di Tangerang belum beroperasi kembali, termasuk bioskop.

Satu terobosan dilakukan pengelola Mal Alam Sutera, Tangerang. Sebuah layar dari kain putih berukuran besar dipasang di area parkir mal tersebut, Sabtu (1/8/2020).

Namun, penonton tidak diperkenankan menyaksikan pertunjukan film di luar mobil. Hal ini untuk menghindari terjadinya penularan virus Corona.

Suasana nonton layar tancap di area parkir Mal Alam Sutera, Tangerang, Sabtu (1/8/2020).

Konsep ini mengingatkan pada tradisi masyarakat Tangerang menonton film layar lebar pada era tahun 1990-an yang dikenal dengan layar tancap.

Suasana nonton layar tancap di area parkir Mal Alam Sutera, Tangerang, Sabtu (1/8/2020).

Di tengah pandemi COVID-19, konsep bioskop yang dimodifikasi dengan mewajibkan pengunjung menonton di dalam mobil ini, menjadi hiburan alternatif yang aman bagi masyarakat urban Tangerang, karena tidak terjadi kontak fisik secara langsung dengan orang lain. (RMI/RAC)

KOTA TANGERANG
Berhasil Kelola Transportasi Umum di Tangerang, Arief Dinilai Cocok Pimpin Banten

Berhasil Kelola Transportasi Umum di Tangerang, Arief Dinilai Cocok Pimpin Banten

Sabtu, 27 April 2024 | 22:08

Sosok mantan Wali Kota Tangerang dua periode Arief R Wismansya semakin mendapat dukungan positif menjadi Calon Gubernur Banten.

BANDARA
Mulai 1 Mei, Transjakarta Rute Kalideres-Bandara Soekarno-Hatta Ditarif Rp3.500

Mulai 1 Mei, Transjakarta Rute Kalideres-Bandara Soekarno-Hatta Ditarif Rp3.500

Jumat, 26 April 2024 | 14:04

Transportasi umum Transjakarta Rute Kalideres-Bandara Soekarno Hatta (Soetta), bakal ditetapkan tarif berbayar sebesar Rp3.500.

KAB. TANGERANG
Usai Lebaran, 1.274 Pendatang Masuk ke Kabupaten Tangerang

Usai Lebaran, 1.274 Pendatang Masuk ke Kabupaten Tangerang

Jumat, 26 April 2024 | 22:48

Usai Lebaran 2024. sebanyak 1.274 jiwa penduduk baru tercatat datang ke wilayah Kabupaten Tangerang.

""Kekuatan dan perkembangan datang hanya dari usaha dan perjuangan yang terus menerus""

Napoleon Hill