Connect With Us

Viral Ormas Geruduk Kantor Pengembang Minta Pekerjaan di Bintaro Tangsel

Rangga Agung Zuliansyah | Rabu, 15 Januari 2025 | 16:03

Viral massa ormas menggeruduk kantor pemasaran pengembang di Bintaro, Kota Tangerang, untuk meminta pekerjaan, Senin 13 Januari 2025. (@TangerangNews / Istimewa)

TANGERANGNEWS.com-Sekelompok massa organisasi masyarakat (ormas) menggeruduk kantor marketing pengembang yang berada di Bintaro, Kelurahan Pondok Jaya, Kecamatan Pondok Aren, Kota Tangsel.

Aksi pada Senin 13 Januari 2025 sore ini viral di media sosial. Dalam video yang beredar terlihat seorang pria dengan emosi datang  ke kantor tersebut untuk meminta pekerjaan.

Terlihat juga puluhan massa dengan atribut serba hitam tersebut tengah berkumpul di depan kantor marketing tersebut.

"Gua minta kerja, minta kerja, minta kerja! Gua bukan mau malak, minta kerjaan," kata seorang anggota ormas dengan nada emosi.

Menurutnya, pihak pengembang seharusnya merekrut warga sekitar sebagai pegawai karena lokasinya berada di lingkungan tempat tinggal mereka.

"Ini gedung di kampungan gua, gede banget," ujarnya.

Sampai berita ini ditulis, belum ada keterangan resmi dari pihak pengembang maupun pihak berwenang terkait insiden tersebut.

NASIONAL
Kapan Musim Hujan 2026 Berakhir? Ini Kata BMKG

Kapan Musim Hujan 2026 Berakhir? Ini Kata BMKG

Kamis, 22 Januari 2026 | 09:48

Hingga memasuki awal tahun 2026, hujan masih turun dengan intensitas cukup tinggi di banyak wilayah Indonesia. Kondisi cuaca basah yang berkepanjangan ini berdampak pada aktivitas harian masyarakat dan memicu kekhawatiran terhadap risiko banjir

KAB. TANGERANG
Ribut di Tol Arah Gading Serpong Berujung Pemukulan, Korban Lapor Polisi

Ribut di Tol Arah Gading Serpong Berujung Pemukulan, Korban Lapor Polisi

Kamis, 22 Januari 2026 | 11:27

Insiden keributan antar pengendara terjadi di ruas tol dari arah Kebon Jeruk menuju Gading Serpong saat kondisi hujan. Peristiwa tersebut berakhir dengan dugaan pemukulan yang menyebabkan salah satu pengendara mengalami luka.

OPINI
Kandang Setan di Kota Akhlak

Kandang Setan di Kota Akhlak

Rabu, 21 Januari 2026 | 17:52

Tangerang dengan stempel "Akhlakul Karimah"-nya itu ibarat seorang pria yang pakai setelan jas rapi dan wangi parfum surga, tapi diam-diam menyembunyikan luka borok bernanah di balik celananya.

AYO! TANGERANG CERDAS
Pendaftaran TKA SD dan SMP 2026 Dibuka 19 Januari, Ini Jadwal Lengkapnya

Pendaftaran TKA SD dan SMP 2026 Dibuka 19 Januari, Ini Jadwal Lengkapnya

Kamis, 15 Januari 2026 | 11:36

Pendaftaran Tes Kemampuan Akademik (TKA) untuk jenjang SD dan SMP dijadwalkan mulai dibuka pada Senin 19 Januari 2026.

""Kekuatan dan perkembangan datang hanya dari usaha dan perjuangan yang terus menerus""

Napoleon Hill