Connect With Us

Sindikat Jambret di Bandara Soekarno-Hatta Dibekuk

Rusdy | Selasa, 8 Desember 2015 | 16:25

Petugas Buser Reskrim Polres Metro Bandara Soekarno-Hatta berhasil membongkar sindikat penjambret yang biasa beraksi di bandara tersebut, Selasa (8/12/2015). (Dira Derby / Tangerangnews)

 

TANGERANG-Petugas Buser Reskrim Polres Metro Bandara Soekarno-Hatta berhasil membongkar sindikat penjambret yang biasa beraksi di bandara tersebut, Selasa (8/12/2015). Dalam kurun waktu sekitar dua pecan, dua orang pelaku berhasil dibekuk. Salah seorang pelaku setelah diketahui ternyata masih dibawah umur.

 

Kasat Reskrim Polres Bandara Soekarno-Hatta Kompol Aszhari Kurniawan mengatakan, banyaknya laporan pencurian dengan modus penjambretan di sekitar wilayah bandara membuat reserse kriminal meningkatkan ke waspadaan terhadap pelaku penjambretan. “Korban sebagian besar merupakan para wanita yang bekerja di bandara,” ujarnya.

 

Keduanya masing-masing berinisial B dan D. B ditangkap saat akan beraksi kembali. Sedangkan D diketahui merupakan penadah barang hasil kejahatan. “Ini sindikat, mereka biasa melakukan aksinya di Jalan Perimeter Utara dan di area pintu masuk terminal Bandara Soekarno-Hatta,” katanya.

 

Dari keduanya, polisi berhasil mendapati

barang bukti berupa dua buah telepon genggam, alat penutup wajah serta  dua unit kendaraan bermotor.

 

 

BANTEN
Atasi Sampah Tangsel, Pemprov Banten Sebar Toren POC ke TPS3R

Atasi Sampah Tangsel, Pemprov Banten Sebar Toren POC ke TPS3R

Jumat, 30 Januari 2026 | 00:11

Pemerintah Provinsi Banten turut membantu mengatasi sampah di Kota Tangerang Selatan (Tangsel) dengan mulai mendistribusikan fasilitas Toren Pupuk Organik Cair (POC) dan sistem Biogas.

WISATA
Habiskan Rp2,3 Miliar, Apa Saja Isi Tugu Titik Nol Tangerang?

Habiskan Rp2,3 Miliar, Apa Saja Isi Tugu Titik Nol Tangerang?

Selasa, 20 Januari 2026 | 19:51

Tugu titik nol Kabupaten Tangerang yang sempat menjadi kontroversi lantaran memakan anggaran sebesar Rp2,3 miliar kini sudah mulai beroperasi dan dipergunakan sebagai taman literasi digital untuk masyarakat.

BANDARA
Komisi VII DPR RI Tegur Pengelola Bandara Soekarno-Hatta Soal Banjir hingga Delay

Komisi VII DPR RI Tegur Pengelola Bandara Soekarno-Hatta Soal Banjir hingga Delay

Jumat, 16 Januari 2026 | 22:13

Komisi VII DPR RI memberikan teguran terkait masalah banjir, kemacetan hingga delay penerbangan di Bandara Internasional Soekarno-Hatta, Kota Tangerang. Masalah klasik ini dinilai dapat menghambat kemajuan pariwisata Indonesia.

KAB. TANGERANG
Baru 2 Bulan Menikah, Komedian Boiyen Gugat Cerai Suaminya ke PA Tigaraksa

Baru 2 Bulan Menikah, Komedian Boiyen Gugat Cerai Suaminya ke PA Tigaraksa

Kamis, 29 Januari 2026 | 20:38

Artis dan juga komedian wanita Yenni Rahmawati atau yang kerap disapa Boiyen menggugat cerai suaminya Rully Anggi Akbar di Pengadilan Agama (PA) Tigaraksa, Kabupaten Tangerang.

""Kekuatan dan perkembangan datang hanya dari usaha dan perjuangan yang terus menerus""

Napoleon Hill