Connect With Us

Berpenampilan Santai, Jokowi Resmikan Kereta Bandara Soekarno Hatta

Achmad Irfan Fauzi | Selasa, 2 Januari 2018 | 11:00

Presiden Indonesia Joko Widodo Didampingi sejumlah Menteri dan pejabat saat di Bandara Soekarno Hatta, Selasa (2/1/2018). (@TangerangNews / Achmad Irfan Fauzi)

TANGERANGNEWS.com-Presiden Republik Indonesia Joko Widodo meresmikan pengoperasian kereta Bandara Soekarno Hatta.

Jokowi

Peresmian ditandai dengan penekanan tombol suara peringatan kereta pada pukul 09.00 WIB, Selasa (2/1/2018), di Integred Building.



Didampingi sejumlah Menteri dan pejabat terkait, Presiden yang akrab disapa Jokowi itu berpenampilan santai. Tampak Jokowi mengenakan kaus lengan panjang berwarna merah bersepatu running.

BACA JUGA :

"Dengan mengucap Bismillahirrahmanirrahim, pagi hari ini saya resmikan pengoperasian kereta Bandara Soekarno-Hatta," ujar Jokowi.

Setelah meresmikan pengoperasian kereta Bandara Soekarno Hatta, Jokowi dan rombongan menaiki kereta tersebut untuk menjajalnya.(RAZ/HRU)

TOKOH
Antasari Azhar Eks Ketua KPK Meninggal Dunia, Disalatkan di Masjid Asy Syarif BSD

Antasari Azhar Eks Ketua KPK Meninggal Dunia, Disalatkan di Masjid Asy Syarif BSD

Sabtu, 8 November 2025 | 20:22

Mantan Ketua Komisi Pemberantasan Korupsi (KPK) Antasari Azhar meninggal dunia pada Sabtu, 8 November 2025.

BISNIS
Genap 19 Tahun, Paramount Enterprise Perkuat Kiprahnya di Properti Kesehatan dan Perhotelan

Genap 19 Tahun, Paramount Enterprise Perkuat Kiprahnya di Properti Kesehatan dan Perhotelan

Jumat, 14 November 2025 | 10:52

Memasuki usia ke-19 tahun, PT Paramount Enterprise International (Paramount Enterprise) semakin menegaskan kiprahnya sebagai salah satu perusahaan terdepan di sektor properti, kesehatan, dan perhotelan di Indonesia.

BANDARA
Lion Air, Sriwijaya Air, NAM Air, dan Airfast Pindah ke Terminal 1B Bandara Soetta

Lion Air, Sriwijaya Air, NAM Air, dan Airfast Pindah ke Terminal 1B Bandara Soetta

Senin, 17 November 2025 | 20:51

PT Angkasa Pura Indonesia (InJourney Airports) Kantor Cabang Bandara Internasional Soekarno-Hatta (Soetta) melakukan penyesuaian operasional maskapai sebagai bagian dari upaya rebalancing layanan penerbangan domestik di Terminal 1.

TEKNO
Sejumlah Situs Alami Gangguan Selasa Kemarin, Ini Penyebabnya

Sejumlah Situs Alami Gangguan Selasa Kemarin, Ini Penyebabnya

Rabu, 19 November 2025 | 13:34

Layanan infrastruktur internet Cloudflare mengalami gangguan pada Selasa 18 November 2025, hingga menyebabkan sejumlah situs dan aplikasi kesulitan diakses.

""Kekuatan dan perkembangan datang hanya dari usaha dan perjuangan yang terus menerus""

Napoleon Hill