Connect With Us

Porprov VI Lancar dan Aman, Kadispora Banten: Terima Kasih Masyarakat Kota Tangerang

Achmad Irfan Fauzi | Sabtu, 26 November 2022 | 18:28

Kepala Dinas Pemuda dan Olahraga (Dispora) Provinsi Banten Ahmad Syaukani berfoto bersama para atlet cabor tenis meja yang juara Porprov VI Banten di GOR Koang Jaya, Kota Tangerang, Sabtu, 26 November 2022. (Achmad Irfan Fauzi / @TangerangNews.com)

TANGERANGNEWS.com-Kepala Dinas Pemuda dan Olahraga (Dispora) Provinsi Banten Ahmad Syaukani memberikan testimoni terkait penyelenggaraan Pekan Olahraga Provinsi (Porprov) VI Banten.

Ia menyampaikan ucapan terima kasih kepada masyarakat Kota Tangerang atas terselenggaranya Porprov VI Banten yang berjalan dengan lancar dan aman.

Hal itu diungkapkan dia usai menghadiri penyerahan medali kepada atlet yang menjadi juara cabang olahraga tenis meja Porprov VI Banten di GOR Koang Jaya, Kota Tangerang, Sabtu, 26 November 2022.

"Alhamdulillah saya sudah melihat beberapa venue berjalan dengan lancar dan aman. Terima kasih kepada masyarakat Kota Tangerang sudah memberikan kenyamanan yang baik," ucapnya.

BACA JUGA: Ketua KONI Banten Apresiasi Penyelenggara Porprov VI Banten

Ia menyebut, venue-venue porprov di Kota Tangerang sangat memadai. Bahkan, ia sebut berstandar nasional. 

Meskipun sejauh ini berjalan dengan lancar dan aman, ia berharap, ke depan tetap kondusif.

"Alhamdulillah penyelenggaraan masih ada beberapa hari lagi ke depan, mudah-mudahan tidak ada kendala," tuturnya.

WISATA
Liburan Sekolah, Ini Rekomendasi Tempat Wisata Super Murah di Tangerang dan Tangsel

Liburan Sekolah, Ini Rekomendasi Tempat Wisata Super Murah di Tangerang dan Tangsel

Minggu, 6 Juli 2025 | 14:51

Bingung memilih tempat jalan-jalan bersama sama keluarga saat momen liburan sekolah? Kota Tangerang dan Tangerang Selatan (Tangsel) menyimpan banyak destinasi wisata menarik tanpa perlu merogoh kocek mahal.

BANDARA
Kabur ke Indonesia, Kemenkum RI Ekstradisi WNA Rusia

Kabur ke Indonesia, Kemenkum RI Ekstradisi WNA Rusia

Kamis, 10 Juli 2025 | 18:51

Kementerian Hukum (Kemenkum) RI mengekstradisi warga negara Rusia bernama Alexander Vladimirovich Zverev (AZV) ke negara asalnya, setelah pemerintah negara federasi Rusia memohon langsung ke Pemerintah RI.

PROPERTI
Summarecon Bangun Hotel 18 Lantai Terintegrasi dengan SMS Tangerang

Summarecon Bangun Hotel 18 Lantai Terintegrasi dengan SMS Tangerang

Selasa, 15 Juli 2025 | 22:42

PT Summarecon Agung Tbk membangun hotel terbarunya, Harris Hotel & Convention Serpong untuk melengkapi pengembangan kota terpadu Summarecon Serpong, Tangerang.

KAB. TANGERANG
Pemkab Tangerang Musnahkan 141 Arsip Kedaluwarsa

Pemkab Tangerang Musnahkan 141 Arsip Kedaluwarsa

Jumat, 11 Juli 2025 | 20:13

Ratusan arsip inaktif milik Dinas Perikanan (Diskan) Kabupaten Tangerang dimusnahkan di Ruang Aula Bandeng Dinas Perikanan, Gedung Usaha Daerah (GUD), Kabupaten Tangerang, Jumat 11 Juli 2025.

""Kekuatan dan perkembangan datang hanya dari usaha dan perjuangan yang terus menerus""

Napoleon Hill