Connect With Us

Ruang Kelas SMPN 1 Sepatan Ludes Terbakar

Maya Sahurina | Rabu, 24 Juli 2019 | 11:50

Tampak Gedung SMPN 1 Sepatan hangus terbakar. (TangerangNews/2019 / Maya Sahurina)

 

TANGERANGNEWS.com-Gedung SMPN 1 Sepatan yang terletak di Jalan Ahmad Yani, Desa Pisangan Jaya, Kecamatan Sepatan,  Kabupaten Tangerang kebakaran.

Kepala Bidang Kedaruratan BPBD Kabupaten Tangerang Kosrudin mengatakan peristiwa tersebut terjadi sekitar pukul 01.40 WIB.

Tampak Gedung SMPN 1 Sepatan hangus terbakar.

"Kejadian dini hari, kami menerima laporan pukul 02.00 WIB," ujar Kosrudin, Rabu, (24/7/2019).

Baca Juga :

Usai menerima laporan, pihaknya pun lantas mengirim 5 unit mobil pemadam kebakaran untuk menjinakkan api sebelum merembet ke bangunan lainnya.

"Saat ini api sudah padam, selain ruangan kelas, empat bangunan kantin juga ikut terbakar," ucapnya.

Tampak Gedung SMPN 1 Sepatan hangus terbakar.

Penyebab kebakaran tersebut belum diketahui, namun beruntung tidak ada korban jiwa.

"Saat ini kami masih melakukan proses pendinginan untuk mencegah ada api yang kembali menyala," pungkasnya.(RAZ/HRU)

TEKNO
Wajib Tahu! 8 Fitur Aplikasi yang Bikin Trading Jadi Lebih Mudah dan Efisien

Wajib Tahu! 8 Fitur Aplikasi yang Bikin Trading Jadi Lebih Mudah dan Efisien

Senin, 26 Januari 2026 | 19:23

Trader kini semakin mengutamakan aplikasi trading yang praktis dan serba terintegrasi. Simak fitur-fitur yang mendukung analisa, efisiensi, dan kenyamanan trading modern.

AYO! TANGERANG CERDAS
Pendaftaran TKA SD dan SMP 2026 Dibuka 19 Januari, Ini Jadwal Lengkapnya

Pendaftaran TKA SD dan SMP 2026 Dibuka 19 Januari, Ini Jadwal Lengkapnya

Kamis, 15 Januari 2026 | 11:36

Pendaftaran Tes Kemampuan Akademik (TKA) untuk jenjang SD dan SMP dijadwalkan mulai dibuka pada Senin 19 Januari 2026.

OPINI
Perayaan Imlek di Masjid Istiqlal, Sinkretisme Agama yang Dilarang Islam

Perayaan Imlek di Masjid Istiqlal, Sinkretisme Agama yang Dilarang Islam

Senin, 26 Januari 2026 | 18:51

Suatu ketika kafir Quraish menawarkan kepada Rasulullah Muhammad saw agar Rasulillah Muhammad saw berkenan untuk menyembah sesembahan mereka sehingga merekapun berkenan menyembah Allah Swt, secara bergantian.

TANGSEL
Gerebek Home Industry Narkoba, Polres Tangsel Amankan Sabu hingga Sinte Senilai Rp20 Miliar

Gerebek Home Industry Narkoba, Polres Tangsel Amankan Sabu hingga Sinte Senilai Rp20 Miliar

Selasa, 27 Januari 2026 | 23:51

Satuan Reserse Narkoba (Satresnarkoba) Polres Tangerang Selatan membongkar sindikat narkotika kelas kakap yang beroperasi di wilayah Jakarta dan Tangsel.

""Kekuatan dan perkembangan datang hanya dari usaha dan perjuangan yang terus menerus""

Napoleon Hill