Connect With Us

VIDEO : Pabrik Cat di Cikupa Tangerang Terbakar, Tiga Gedung Dilaporkan Hangus

Redaksi | Rabu, 24 Maret 2021 | 22:02

Pabrik cat di Cikupa Tangerang Terbakar di Jalan Industri Raya III, Blok AC No 5A, Bunder, Rabu (24/3/2021) malam. (@TangerangNews / Achmad Irfan Fauzi )

TANGERANGNEWS.com-Peristiwa kebakaran menimpa pada pabrik yang memproduksi cat PT Futanlux Chemitraco di Cikupa, Kabupaten Tangerang di Jalan Industri Raya III, Blok AC No 5A, Bunder, Rabu (24/3/2021) malam.

Kepala Bidang Logistik dan Kedaruratan Badan Penanggulangan Bencana Daerah (BPBD) Kabupaten Tangerang Kosrudin melalui pesan singkat mengatakan, diduga peristiwa tersebut terjadi sekitar pukul 19.30 WIB.

“Telah terbakar tiga gedung. Kami juga telah menerjunkan sekitar enam armada bekerja sama dengan unit lain, seperti Sepatan, Pos Kelapa Dua dan Balaraja. Anggota kami hingga kini masih melakukan upaya pemadaman,” terangnya. 

Sebelumnya, Amukan si jago merah juga telah meluluh lantakan area pabrik penghasil stytyrofoam di kawasan Cikupa, Kabupaten Tangerang, Senin (15/3/2021) siang. (RED/RAC)

HIBURAN
Tak Lagi Sejalan, Prilly Latuconsina Undur Diri dari Rumah Produksi Miliknya

Tak Lagi Sejalan, Prilly Latuconsina Undur Diri dari Rumah Produksi Miliknya

Senin, 19 Januari 2026 | 14:33

Aktris sekaligus produser Prilly Latuconsina secara resmi mengumumkan pengunduran dirinya dari Sinemaku Pictures, rumah produksi yang ia dirikan bersama Umay Shahab sejak 2019.

NASIONAL
Pemerintah Siapkan Insentif Rp400 Ribu per Bulan untuk Guru Honorer

Pemerintah Siapkan Insentif Rp400 Ribu per Bulan untuk Guru Honorer

Senin, 26 Januari 2026 | 10:36

Pemerintah berencana menyalurkan insentif bulanan sebesar Rp400.000 kepada guru honorer. Kebijakan ini disampaikan Menteri Pendidikan Dasar dan Menengah Abdul Mu’ti sebagai bentuk dukungan negara terhadap guru honorer.

KOTA TANGERANG
Pemprov Banten Bakal Evaluasi Penanganan Banjir Seluruh Kabupaten/Kota

Pemprov Banten Bakal Evaluasi Penanganan Banjir Seluruh Kabupaten/Kota

Minggu, 25 Januari 2026 | 21:25

Gubernur Banten Andra Soni mengatakan akan mengevaluasi efektivitas program penanganan banjir yang telah direncanakan sejak tahun 2025.

OPINI
Bukan Kandang Setan, Tapi Benteng Digital

Bukan Kandang Setan, Tapi Benteng Digital

Jumat, 23 Januari 2026 | 18:22

Argumentasi yang dibangun oleh Khikmawanto mengenai urgensi pembuatan "Kandang Setan" di Kota Tangerang memang terdengar seperti sebuah kejujuran yang menyentak di tengah kelesuan moralitas publik.

""Kekuatan dan perkembangan datang hanya dari usaha dan perjuangan yang terus menerus""

Napoleon Hill