Connect With Us

Ditemukan Mayat Laki-laki di Kabupaten Tangerang 

Tim TangerangNews.com | Kamis, 6 Mei 2021 | 18:13

Warga setempat saat hendak mengevakuasi sesosok mayat tanpa identitas berjenis kelamin laki-laki mengambang di sungai Cimanceuri, Kabupaten Tangerang, Kamis (06/05/2021). (@TangerangNews / @miftahul_akhyar_24)

TANGERANGNEWS.com-Telah ditemukan sesosok mayat tanpa identitas berjenis kelamin laki-laki mengambang di sungai Cimanceuri, tepatnya di kampung selatip Desa Lontar, Kecamatan Kemiri, Kabupaten Tangerang, Kamis (06/05/2021).

Mayat itu dtemukan pertama kali oleh tukang setrum ikan pada pukul 12.30 WIB. Saat ini polisi sudah berada di lokasi untuk mengevakuasi mayat tersebut.

Sesosok mayat tanpa identitas berjenis kelamin laki-laki mengambang di sungai Cimanceuri, tepatnya di kampung selatip Desa Lontar, Kecamatan Kemiri, Kabupaten Tangerang, Kamis (06/05/2021).

Jasas tersebut ditemukan memakai baju warna merah, celana dalam  biru hitam, usia diperkirakan 50 tahun dan saat ditemukan dalam posisi tertelungkup di sungai.

Warga setempat saat hendak mengevakuasi sesosok mayat tanpa identitas berjenis kelamin laki-laki mengambang di sungai Cimanceuri, Kabupaten Tangerang, Kamis (06/05/2021)

"Kondisinya masih segar, mungkin meninggalnya baru saja. Tapi belum diketahui identitasnya," ujar warga di lokasi. Info : @miftahul_akhyar_24 (RED/RAC)

BISNIS
Jangan Lewatkan Festival Gawai Dayak 2025 di Hampton Square, Ada Tari, Kuliner, dan Pawai Budaya

Jangan Lewatkan Festival Gawai Dayak 2025 di Hampton Square, Ada Tari, Kuliner, dan Pawai Budaya

Minggu, 2 November 2025 | 16:29

Suasana Borneo kini hadir di Gading Serpong. Festival Budaya Gawai Forum Dayak Kalimantan Barat Jakarta (FDKJ) 2025 resmi digelar di Hampton Square Paramount Gading Serpong mulai 31 Oktober hingga 9 November 2025.

BANTEN
Jaga Keandalan Listrik, PLN Banten Jalin Sinergi dengan Grup 1 Kopassus 

Jaga Keandalan Listrik, PLN Banten Jalin Sinergi dengan Grup 1 Kopassus 

Sabtu, 1 November 2025 | 13:36

PT PLN (Persero) Unit Induk Distribusi (UID) Banten melakukan kunjungan silaturahmi ke Markas Komando Grup 1 Komando Pasukan Khusus (Kopassus) di Serang, Banten.

KOTA TANGERANG
Tangerang Dihantam Badai, Pohon Tumbang dan Banjir Lumpuhkan Sejumlah Wilayah

Tangerang Dihantam Badai, Pohon Tumbang dan Banjir Lumpuhkan Sejumlah Wilayah

Jumat, 31 Oktober 2025 | 22:20

Hujan deras yang disertai angin kencang menerjang Kota Tangerang pada Jumat 31 Oktober 2025, sore. Badai yang berlangsung lebih dari satu jam ini mengakibatkan sejumlah pohon tumbang dan genangan air tinggi, memicu kemacetan lalu lintas

""Kekuatan dan perkembangan datang hanya dari usaha dan perjuangan yang terus menerus""

Napoleon Hill