Connect With Us

Seperti Taman, Pemakaman Mewah di Jambe Tangerang Ini Malah Bikin Betah

Dimas Wisnu Saputra | Minggu, 14 Agustus 2022 | 18:29

Pemakaman Heaven Memorial Garden yang berlokasi di Kampung Cibodas, Desa Taban, Kecamatan Jambe, Kabupaten Tangerang. (@TangerangNews / Dimas Wisnu Saputra)

TANGERANGNEWS.com-Kuburan atau tepat pemakaman biasanya terkesan angker, tidak tampak di Tempat Pemakaman Umum (TPU) Heaven Memorial Garden yang berlokasi di Kampung Cibodas, Desa Taban, Kecamatan Jambe, Kabupaten Tangerang.

Bagi yang pertama ke lokasi ini bahkan akan tertipu, karena keindahan pemakaman mewah ini didesain layaknya taman. 

"Kalau tidak salah pemakaman ini ada dari 2014, sudah agak lama. Dulu posisinya tidak seperti ini. Di sini kebanyakan (yang dimakamkan) orang Chinese," ucap Acung, warga setempat kepada TangerangNews, di lokasi pemakaman, Minggu, 14 Agustus 2022.

Acung mengatakan, pada hari biasanya pengunjung yang melayat sangat jarang atau bahkan tidak ada. Jumlah makam yang ada saat ini sekitar 100 lebih.

"Sekarang sepi, jadi kalau ziarah orang-orang Chinese biasanya setahun sekali yang biasa disebut Cheng Beng," ujar Acung.

PROPERTI
Ini Alasan Gading Serpong Berkembang Pesat Jadi Pusat Bisnis Baru di Tangerang Raya

Ini Alasan Gading Serpong Berkembang Pesat Jadi Pusat Bisnis Baru di Tangerang Raya

Jumat, 9 Januari 2026 | 18:47

Kawasan Paramount Gading Serpong tidak hanya dikembangkan sebagai kawasan hunian, wilayah ini dirancang dengan konsep terpadu yang mencakup area komersial, fasilitas pendidikan, layanan kesehatan, hingga ruang publik penunjang aktivitas masyarakat.

MANCANEGARA
WEF Proyeksikan Badai PHK Berlanjut hingga 2030, Penyebabnya Gegara AI 

WEF Proyeksikan Badai PHK Berlanjut hingga 2030, Penyebabnya Gegara AI 

Kamis, 8 Januari 2026 | 13:17

Pergantian tahun belum membawa angin segar bagi pasar tenaga kerja global. Ancaman pemutusan hubungan kerja diperkirakan masih akan membayangi hingga beberapa tahun ke depan, bahkan berpotensi berlangsung sampai 2030.

BANDARA
Pasutri WN Pakistan Nekat Telan 159 Kapsul Sabu untuk Diselundupkan Lewat Bandara Soetta

Pasutri WN Pakistan Nekat Telan 159 Kapsul Sabu untuk Diselundupkan Lewat Bandara Soetta

Jumat, 9 Januari 2026 | 19:38

Sinergi antara Bea Cukai dan Subdit IV Direktorat Tindak Pidana Narkoba Bareskrim Mabes Polri berhasil menggagalkan upaya penyelundupan narkotika jaringan internasional.

KOTA TANGERANG
Pendaftaran Dibuka 12 Januari, Ini Syarat Dapat Bansos Mahasiswa Rp6 Juta di Kota Tangerang

Pendaftaran Dibuka 12 Januari, Ini Syarat Dapat Bansos Mahasiswa Rp6 Juta di Kota Tangerang

Jumat, 9 Januari 2026 | 20:27

Pemerintah Kota (Pemkot) Tangerang melalui Dinas Sosial (Dinsos) resmi membuka Pendaftaran Bantuan Sosial (Bansos) Mahasiswa untuk Murni Tahun Anggaran 2027.

""Kekuatan dan perkembangan datang hanya dari usaha dan perjuangan yang terus menerus""

Napoleon Hill