PN Tangerang Belum Terima Berkas Raka
Selasa, 19 Juni 2012 | 11:30
TANGERANG - Meskipun pihak Kejaksaan Negeri (Kejari) Tangerang menyatakan, bahwa berkas kasus pidana narkotika Raka Widiyatama, putra angkat Wakil Gubernur Banten Rano Karno sudah dilimpahkan ke Pengadilan Negeri (PN) Tangerang sejak pekan lalu, nyatan