Connect With Us

Tawuran Jatuh Korban di Tangerang, Polisi Temukan Pedang 1 Meter untuk serangan balik

Rangga Agung Zuliansyah | Senin, 22 Agustus 2016 | 13:10

Razia tas pelajar di Kota Tangerang. Polisi melakukan razia karena diduga akan ada serangan balik pasca tawuran yang menyebabkan Fajri Ramadhan, 16, siswa SMK Negeri IV kota Tangerang pada Sabtu (20/8/16) kemarin (@TangerangNews.com 2016 / Rangga A Zuliansyah)

 

TANGERANGNews.com-Tawuran pelajar yang mengakibatkan tewasnya Fajri Ramadhan, 16, siswa SMK Negeri IV kota Tangerang pada Sabtu (20/8/16) kemarin membuat petugas Polsek dan Polres Metro Tangerang  melakukan sweeping di dua sekolah yaitu SMK PGRI  2 dan SMK Negeri 4 kota Tangerang, Senin (22/8/2016).

 

Dalam sweping tersebut, petugas melakukan pemeriksaan tas seluruh siswa. Tak hanya itu, petugas juga menyisir lingkungan sekolah untuk mencari senjata tajam yang disembunyikan siswa. BACA JUGA : Siswa SMKN 4 Tewas Ditusuk, 6 Pelajar Tangerang Diperiksa

 

Hasilnya, petugas menemukan satu sajam pedang sepanjang 1 meter yang disembunyikan di belakang Pos Polisi jalan TMP Taruna. Sajam yang diduga akan digunakan untuk tawuran susulan itu kemudian diamankan.

 

Kasat Reskrim Polres Metro Tangerang AKBP Widji Lestanto mengatakan, kegiatan ini untuk mengantisipasi adanya tawuran susulan setelah terjadi pada Sabtu lalu.

“Kita lakukan pemeriksaan barang bawaan siswa dan juga memberikan pembinaan agar tawuran tidak terluang,” ujarnya.

 

NASIONAL
BMKG Ungkap Bibit Siklon 91S Resmi Jadi Siklon Tropis Luana, Ini Dampaknya

BMKG Ungkap Bibit Siklon 91S Resmi Jadi Siklon Tropis Luana, Ini Dampaknya

Sabtu, 24 Januari 2026 | 22:28

Badan Meteorologi, Klimatologi, dan Geofisika (BMKG) mengumumkan Bibit Siklon Tropis 91S yang terpantau sejak 21 Januari 2026 telah berkembang menjadi Siklon Tropis Luana.

WISATA
Habiskan Rp2,3 Miliar, Apa Saja Isi Tugu Titik Nol Tangerang?

Habiskan Rp2,3 Miliar, Apa Saja Isi Tugu Titik Nol Tangerang?

Selasa, 20 Januari 2026 | 19:51

Tugu titik nol Kabupaten Tangerang yang sempat menjadi kontroversi lantaran memakan anggaran sebesar Rp2,3 miliar kini sudah mulai beroperasi dan dipergunakan sebagai taman literasi digital untuk masyarakat.

AYO! TANGERANG CERDAS
Pendaftaran TKA SD dan SMP 2026 Dibuka 19 Januari, Ini Jadwal Lengkapnya

Pendaftaran TKA SD dan SMP 2026 Dibuka 19 Januari, Ini Jadwal Lengkapnya

Kamis, 15 Januari 2026 | 11:36

Pendaftaran Tes Kemampuan Akademik (TKA) untuk jenjang SD dan SMP dijadwalkan mulai dibuka pada Senin 19 Januari 2026.

""Kekuatan dan perkembangan datang hanya dari usaha dan perjuangan yang terus menerus""

Napoleon Hill