Connect With Us

UNBK di SMKN 1 Komputer Sempat Error

Rangga Agung Zuliansyah | Senin, 3 April 2017 | 14:00

Komputer untuk UNBK di SMKN 1 Kota Tangerang sempat error. (@tangerangnews 2017 / Rangga A Zuliansyah)


TANGERANGNEWS.com-Pelajar di SMKN 1 Kota Tangerang sempat mengalami masalah saat Pelaksanaan Ujian Nasional Berbasis Komputer (UNBK). Mae, satu dari siswi mengaku perangkat komputernya sempat mengalami error.  Dia pun merasa panik.  "Tadi login duluan sebelum dimulai, jadinya eror," ujarnya saat di SMK N 1 Kota Tangerang pada, Senin (3/4/2017).

Pengawas ujian pun segera sigap mengantasipasi hal ini. Mae dibimbing dan dapat mengerjakan, soal  demi soal hingga selesai. Hari ini, mata pelajaran yang diujikan yakni Bahasa Indonesia. Ujian Nasional untuk SMK digelar pada tanggal 3 - 6 April 2017.

"Tadi juga sempat menemukan  soal aneh. Soal yang aneh itu ada pertanyaan kalimat penutup. Tapi jawabannya kalimat terbuka pada soal," kata Mae.

Sementara itu, Kepala Sekolah SMKN 1 Kota Tangerang, Ariasandi mengklaim bahwa UNBK yang digelar di sekolahnya itu berlangsung lancar. "Aman dan lancar, kalau soal eror mah itu biasa. Dan kami segera menanganinya," ungkap Ariasandi.

TOKOH
Innalillahi, Epy Kusnandar ”Kang Mus” Meninggal Dunia

Innalillahi, Epy Kusnandar ”Kang Mus” Meninggal Dunia

Rabu, 3 Desember 2025 | 18:21

Kabar duka datang dari dunia hiburan Tanah Air. Aktor senior Epy Kusnandar meninggal dunia pada Rabu, 3 Desember 2025.Informasi tersebut pertama kali dibagikan melalui unggahan akun Instagram istrinya, Karina Ranau.

SPORT
PR John Herdman Perbaiki Disiplin Timnas yang Longgar di Era Patrick Kluivert

PR John Herdman Perbaiki Disiplin Timnas yang Longgar di Era Patrick Kluivert

Jumat, 16 Januari 2026 | 12:24

Ketua Badan Tim Nasional Sumardji menyinggung lemahnya kedisiplinan pemain Timnas Indonesia pada era kepelatihan Patrick Kluivert.

NASIONAL
Ini Bacaan Doa Mustajab di Malam 27 Rajab Isra Mi'raj 

Ini Bacaan Doa Mustajab di Malam 27 Rajab Isra Mi'raj 

Jumat, 16 Januari 2026 | 12:36

Di antara amalan yang dianjurkan pada bukan Rajab, khususnya bertepatan dengan peringatan Isra Mi’raj, adalah memperbanyak doa dan munajat kepada Allah SWT.

TANGSEL
Buang Sampah Sembarangan, 48 Warga Tangsel Dihukum Sapu Jalan

Buang Sampah Sembarangan, 48 Warga Tangsel Dihukum Sapu Jalan

Minggu, 18 Januari 2026 | 20:15

Pemerintah Kota Tangerang Selatan (Tangsel) terus memperketat pengawasan terhadap pelaku pembuangan sampah sembarangan.

""Kekuatan dan perkembangan datang hanya dari usaha dan perjuangan yang terus menerus""

Napoleon Hill