Connect With Us

Breaking News! Pasar Lama Tangerang Terbakar, Pedagang Panik

Fahrul Dwi Putra | Sabtu, 23 September 2023 | 08:00

Kebakaran terjadi di kawasan Pasar Lama Tangerang, Sabtu, 23 September 2023, malam (@TangerangNews / Istimewa )

TANGERANGNEWS.com- Kebakaran hebat melanda kawasan Pasar Lama, Kecamatan Tangerang, Kota Tangerang, pada Sabtu, 23 September 2023, malam.

Saat ini, sejumlah petugas pemadam kebakaran dari BPBD Kota Tangerang telah diterjunkan ke lokasi untuk berupaya menjinakkan api.

Berdasarkan video yang beredar diduga api berasal dari salah satu gedung, tepatnya di belakang minimarket Indomaret. 

Meski kebakaran tidak terjadi langsung di area kawasan kulinernya, para pedagang tampak berlarian menyelamatkan diri seperti yang terlihat dalam unggahan @infotangerang.id.

Hingga tulisan ini dibuat belum diketahui penyebab pasti kebakaran dan kerugian yang ditimbulkan.

MANCANEGARA
Zohran Mamdani Diproyeksikan Jadi Wali Kota Muslim Pertama di New York 

Zohran Mamdani Diproyeksikan Jadi Wali Kota Muslim Pertama di New York 

Rabu, 5 November 2025 | 12:34

Nama Zohran Mamdani menjadi sorotan dunia usai hasil proyeksi pemilu menunjukkan dirinya unggul jauh dalam pemilihan Wali Kota New York.

AYO! TANGERANG CERDAS
Tak Ada Bocoran, Kemendikdasmen Sebut Soal TKA Berbeda Tiap Perangkat

Tak Ada Bocoran, Kemendikdasmen Sebut Soal TKA Berbeda Tiap Perangkat

Selasa, 4 November 2025 | 12:56

Kementerian Pendidikan Dasar dan Menengah (Kemendikdasmen) meminta para siswa yang akan mengikuti Tes Kemampuan Akademik (TKA) untuk tidak terpancing mencari bocoran soal.

SPORT
Siswa SMKN 7 Kabupaten Tangerang Sumbangkan Emas untuk Banten di Popnas XVII Jakarta

Siswa SMKN 7 Kabupaten Tangerang Sumbangkan Emas untuk Banten di Popnas XVII Jakarta

Kamis, 6 November 2025 | 14:44

Siswa SMKN 7 Kabupaten Tangerang asal Kecamatan Panongan, Rama Adimangku, mempersembahkan medali emas untuk Provinsi Banten dalam ajang Pekan Olahraga Pelajar Nasional (Popnas) XVII 2025, melalui cabang olahraga Speed WR Relay Putra Timurlaut

TOKOH
Kabar Duka, Ketua KONI Banten Edi Ariadi Meninggal Dunia di RS Siloam Karawaci

Kabar Duka, Ketua KONI Banten Edi Ariadi Meninggal Dunia di RS Siloam Karawaci

Senin, 8 September 2025 | 08:52

Kabar duka datang dari keluarga besar Komite Olahraga Nasional Indonesia (KONI) Provinsi Banten. Ketua Umum KONI Banten, Edi Ariadi, yang juga mantan Wali Kota Cilegon periode 2016-2021, meninggal dunia pada Senin, 8 September 2025, pagi.

""Kekuatan dan perkembangan datang hanya dari usaha dan perjuangan yang terus menerus""

Napoleon Hill