Salurkan Ratusan Bantuan Pendidikan, Wali Kota Tangerang Beri Pesan Begini
Senin, 3 Maret 2025 | 15:47
Pemerintah Kota Tangerang menyalurkan beasiswa kepada 312 mahasiswa dari keluarga prasejahtera. Penyerahan bantuan tersebut dilakukan secara simbolis oleh Wali Kota Tangerang Sachrudin