Connect With Us

Buron, Mantan Wali Kota Filipina Alice Guo Ditangkap di Tangerang

Fahrul Dwi Putra | Rabu, 4 September 2024 | 16:50

Mantan Wali Kota Bamban Filipina, Alice Guo ditangkap di kawasan Tangerang (@PMJNews / Istimewa)

TANGERANGNEWS.com- Kepolisian Indonesia berhasil membekuk seorang buronan bernama Alice Guo di kawasan Tangerang.

Kadiv Hubinter Polri Irjen Pol Krishna Murti membenarkan adanya penangkapan mantan wali kota Bamban, Filipina tersebut.

"Hasil dari proses kerja sama dengan Polda Metro Jaya dan Polresta Bandung," ujar Krishna dalam keterangannya, Rabu, 4 September 2024.

Kendati begitu, Krishna tidak memberikan banyak detail terkait kronologi penangkapan tersebut, mengingat hal ini merupakan bagian dari kerja sama internasional dengan otoritas Filipina.

Lebih lanjut, Krishna berharap agar pihak Filipina dapat melakukan tindakan serupa terhadap buronan Badan Narkotika Nasional (BNN) Gregor Johann Haas alias Fernando Tremendo Chimenea, yang telah ditangkap di Cebu, Filipina.

"Sampai saat ini masih dinegosiasikan upaya pertukaran," ucapnya.

Krishna mengatakan, terkait detail penangkapan Alice Guo akan disampaikan lebih lanjut secara tersendiri.

SPORT
Rebut 3 Poin, Ini Resep Persita Patahkan Kutukan Tak Pernah dari Borneo FC

Rebut 3 Poin, Ini Resep Persita Patahkan Kutukan Tak Pernah dari Borneo FC

Senin, 12 Januari 2026 | 11:38

Persita Tangerang berhasil mengalahkan Borneo FC dengan skor 2-0 pada pekan ke-17 BRI Super League 2025/2026 dalam laga yang berlangsung di Indomilk Arena, Jumat, 9 Januari 2026, lalu.

HIBURAN
Penggagas Soundtrack KKN di Desa Penari Ciptakan Lagu Tepis Stereotip Horor Gunung Kawi

Penggagas Soundtrack KKN di Desa Penari Ciptakan Lagu Tepis Stereotip Horor Gunung Kawi

Jumat, 9 Januari 2026 | 13:50

Musisi asal Gunung Kawi, Matoha Mino, merilis lagu berjudul Gunung Kawi sebagai bentuk respons terhadap persepsi yang menurutnya keliru dan telah lama berkembang di masyarakat terkait stigma tentang Gunung Kawi

AYO! TANGERANG CERDAS
Ini Jadwal dan Mata Pelajaran yang Diujikan Pada TKA SD dan SMP 2026

Ini Jadwal dan Mata Pelajaran yang Diujikan Pada TKA SD dan SMP 2026

Senin, 5 Januari 2026 | 11:12

Tes Kemampuan Akademik atau TKA kembali akan dilaksanakan pada 2026 untuk jenjang SD dan SMP. Pelaksanaan asesmen ini dijadwalkan berlangsung pada April 2026 dan dapat diikuti peserta didik dari jalur pendidikan formal, nonformal, maupun informal.

""Kekuatan dan perkembangan datang hanya dari usaha dan perjuangan yang terus menerus""

Napoleon Hill