Connect With Us

Ini Tema HUT Kemerdekaan Indonesia dari 2013 hingga 2023

Fahrul Dwi Putra | Rabu, 21 Juni 2023 | 11:31

Tema dan logo HUT RI dari tahun ke tahun (@TangerangNews / Istimewa)

TANGERANGNEWS.com- Republik Indonesia (RI) telah berusia hampir 78 tahun sejak pertama kali mendeklarasikan kemerdekaan pada 1945 silam.

Meski masih tergolong muda untuk sebuah negara, RI telah melalui berbagai perkembangan signifikan mulai dari infrastruktur hingga sumber daya manusa (SDM).

Setiap tahunnya HUT RI diperingati oleh seluruh masyarakat Indonesia dengan mengusung tema dan logo yang diterbitkan oleh Kementerian Sekretariat Negara dengan menyesuaikan kondisi di tahun itu.

Berikut beberapa tema yang diusung dalam HUT RI mulai dari 2013 hingga terbaru 2023.

  • 2013: Mari Kita Jaga Stabilitas Politik dan Pertumbuhan Ekonomi Kita Guna Meningkatkan Kesejahteraan Rakyat\
  • 2014: Dengan Semangat Proklamasi 17 Agustus 1945, Kita Dukung Suksesi Kepemimpinan Nasional Hasi Pemilu 2014 Demi Kelanjutan Pembangunan Menuju Indonesia yang Makin Maju dan Sejahtera
  • 2015: Indonesia Merdeka, Ayo Kerja
  • 2016: Indonesia Kerja Nyata
  • 2017: Indonesia Kerja Bersama
  • 2018: Kerja Kita, Prestasi Bangsa
  • 2019: SDM Unggul, Indonesia Maju
  • 2020: Indonesia Maju
  • 2021: Indonesia Tangguh, Indonesia Tumbuh
  • 2022: Pulih Lebih Cepat, Bangkit Lebih Kuat
  • 2023: Terus Melaju untuk Indonesia Maju

Demikian tema-tema yang diusung dalam HUT RI dari 2013 hingga 2023. Mana yang paling memorable menurut kamu?

AYO! TANGERANG CERDAS
Ini Jadwal dan Mata Pelajaran yang Diujikan Pada TKA SD dan SMP 2026

Ini Jadwal dan Mata Pelajaran yang Diujikan Pada TKA SD dan SMP 2026

Senin, 5 Januari 2026 | 11:12

Tes Kemampuan Akademik atau TKA kembali akan dilaksanakan pada 2026 untuk jenjang SD dan SMP. Pelaksanaan asesmen ini dijadwalkan berlangsung pada April 2026 dan dapat diikuti peserta didik dari jalur pendidikan formal, nonformal, maupun informal.

TOKOH
Innalillahi, Epy Kusnandar ”Kang Mus” Meninggal Dunia

Innalillahi, Epy Kusnandar ”Kang Mus” Meninggal Dunia

Rabu, 3 Desember 2025 | 18:21

Kabar duka datang dari dunia hiburan Tanah Air. Aktor senior Epy Kusnandar meninggal dunia pada Rabu, 3 Desember 2025.Informasi tersebut pertama kali dibagikan melalui unggahan akun Instagram istrinya, Karina Ranau.

TANGSEL
Jawab Tuntutan Mahasiswa, Wali Kota Tangsel Beberkan Target 100 Hari Tangani Sampah

Jawab Tuntutan Mahasiswa, Wali Kota Tangsel Beberkan Target 100 Hari Tangani Sampah

Jumat, 9 Januari 2026 | 19:06

Pasca didemo oleh Badan Eksekutif Mahasiswa Universitas Muhammadiyah Jakarta (BEM UMJ) terkait penangan sampah, Wali Kota Tangerang Selatan (Tangsel) Benyamin Davnie, langsung angkat bicara.

SPORT
Carlos Pena Panggil Eks Pemain Persija Perkuat Lini Tengah Persita Tangerang

Carlos Pena Panggil Eks Pemain Persija Perkuat Lini Tengah Persita Tangerang

Rabu, 7 Januari 2026 | 12:41

Persita Tangerang resmi menambah amunisi baru pada bursa transfer paruh kedua BRI Super League 2025/2026 dengan mendatangkan gelandang asal Spanyol, Ramon Bueno.

""Kekuatan dan perkembangan datang hanya dari usaha dan perjuangan yang terus menerus""

Napoleon Hill