Connect With Us

Polisi Gelar Razia Kendaraan Mulai 4 Maret, Ini 13 Pelanggaran yang Jadi Target

Fahrul Dwi Putra | Jumat, 1 Maret 2024 | 14:54

Satlantas Polresta Tangerang saat melakukan razia kendaraan bermotor beberapa waktu yang lalu (@TangerangNews / Mohamad Romli)

TANGERANGNEWS.com- Korps Lalu Lintas (Korlantas) Polri akan menggelar razia dalam Operasi Keselamatan pada Senin, 4 Maret 2024.

"Sahabat Lantas, Korlantas Polri akan menggelar Operasi Keselamatan 2024 selama 14 hari, mulai dari tanggal 4 Maret hingga 17 Maret 2024," tulis akun NTMC Korlantas Polri dikutip, Jumat, 1 Maret 2024.

Para pengendara diimbau agar melengkapi surat-surat berkendara juga mematuhi aturan lalu lintas.

Selain itu, operasi ini juga menerapkan sistem tilang elektronik atau electronic traffic law enforcement (ETLE). 

Berikut beberapa pelanggaran yang akan ditilang melalui kamera ETLE.

  1. Pelanggaran ganjil-genap
  2. Pelanggaran marka jalan dan rambu jalan
  3. Pelanggaran batas kecepatan kendaraan
  4. Kelebihan daya angkut dan dimensi (ETLE Mobile)
  5. Menerobos lampu merah
  6. Melawan arus (ETLE mobile)
  7. Tidak menggunakan helm
  8. Tidak mengunakan sabuk keselamatan
  9. Menggunakan ponsel saat berkendara 
  10. Berboncengan lebih dari 2 orang (ETLE mobile)
  11. Menggunakan pelat nomor palsu (ETLE mobile)
  12. Tidak menyalakan lampu di siang hari untuk motor (ETLE mobile).

Tak hanya itu, pengendara motor yang melawan arus juga akan ditindak dan berikan sanksi denda tilang sebesar Rp500 ribu sesuai ketentuan berlaku.

KOTA TANGERANG
Hore, Transportasi Umum untuk Pelajar di Kota Tangerang Digratiskan 

Hore, Transportasi Umum untuk Pelajar di Kota Tangerang Digratiskan 

Jumat, 2 Mei 2025 | 11:55

Pemerintah Kota (Pemkot) resmi meluncurkan layanan “Angkutan Perkotaan Gratis untuk Pelajar”.

TOKOH
HUT ke-32, Praktisi Komunikasi Gunawan Ajak Semua Pihak Kolaborasi Bangun Kota Tangerang 

HUT ke-32, Praktisi Komunikasi Gunawan Ajak Semua Pihak Kolaborasi Bangun Kota Tangerang 

Jumat, 28 Februari 2025 | 15:11

Sejak resmi menjadi kota administratif pada 28 Februari 1993 setelah sebelumnya tergabung dalam Kabupaten Tangerang, Kota Tangerang telah menginjak usia ke-32 pada Jumat, 28 Februari 2025.

SPORT
Arena Olahraga Gelanggang Es dengan Airdome Terbesar se-Asia Tenggara Hadir di BSD City

Arena Olahraga Gelanggang Es dengan Airdome Terbesar se-Asia Tenggara Hadir di BSD City

Senin, 28 April 2025 | 22:50

Olahraga es tengah mengalami pertumbuhan yang cukup pesat di Indonesia, seiring meningkatnya minat masyarakat dalam aktivitas rekreasi hingga kompetisi.

TEKNO
Rekomendasi 15 Aplikasi Kasir Android Terbaik di Indonesia

Rekomendasi 15 Aplikasi Kasir Android Terbaik di Indonesia

Minggu, 27 April 2025 | 21:20

Kemajuan teknologi telah merubah aktivitas manusia. Berkat teknologi semua kegiatan menjadi lebih mudah. Begitu juga dalam transaksi atau bisnis. Saat ini kamu bisa mengelola manajemen perusahaan hanya dengan aplikasi kasir.

""Kekuatan dan perkembangan datang hanya dari usaha dan perjuangan yang terus menerus""

Napoleon Hill