Sistem Buka-Tutup Berlaku, Ratusan Truk Menunggu di Jalan Raya Serpong
Jumat, 27 Mei 2011 | 16:19
TANGSEL- Pemkot Tangerang Selatan telah memberlakukan sistem buka tutup untuk truk yang bermuatan besar. Meski telah disosialisasikan, ratusan truk masih berseliweran di Jalan Raya Serpong.

