Connect With Us

Pengalihan Arus Lalin Sambut SUJU ke BSD Diprotes Warga

Yudi Adiyatna | Kamis, 13 Desember 2018 | 11:44

Boy Band Super Junior. (Istimewa / Istimewa)

TANGERANGNEWS.com-Rencana pengalihan arus Lalu lintas di wilayah BSD City tepatnya di sekitar Lapangan Sunburst selama tiga hari kedepan mendapat protes dan penolakan warga.

"Tiap hari aja udah macet. Ini lagi mau diputer-puter jalannya," sebut Rian salah seorang pengguna jalan yang kerap melintas di BSD. 

Rian pun mengaku, dirinya yang kerap menuju kawasan Ocean Park BSD ini tak mau ambil pusing dengan kegiatan yang diselenggarakan. Namun baginya yang terpenting sebagai pengguna jalan tidak dirugikan ataupun jadi terhambat aktivitasnya. 

"Kan dia yang lagi pesta mas. Masa kita yang repot kena imbasnya. Emang kita dapat apa," keluhnya lagi.

Sebelumnya, pihak kepolisian dari Polres Tangsel mengaku telah menyiapkan rencana pengalihan arus lalu lintas selama berlangsungnya acara yang diperkirakan akan mengundang ribuan orang hadir baik dari Tangsel maupun luar Tangsel.

"Kita akan lakukan rekayasa Lalu lintas jika terjadi kepadatan arus saja," sebut Kasat Lantas Polres Tangsel AKP Lalu Hedwin kepada Tangerangnews.com, Kamis (13/12/2018).(RAZ/RGI)

KOTA TANGERANG
Kebut Normalisasi Kali Angke, Pemkot Tangerang Siapkan Pembebasan Lahan untuk Turap

Kebut Normalisasi Kali Angke, Pemkot Tangerang Siapkan Pembebasan Lahan untuk Turap

Sabtu, 8 November 2025 | 23:20

Pemerintah Kota (Pemkot) Tangerang bergerak cepat dalam upaya meminimalisir risiko banjir dengan fokus pada percepatan normalisasi Kali Angke dan Kali Wetan.

HIBURAN
Ribuan Warga Ramaikan Petals Urban Market di Paramount Petals Tangerang

Ribuan Warga Ramaikan Petals Urban Market di Paramount Petals Tangerang

Minggu, 9 November 2025 | 21:13

Ribuan pengunjung memadati Petals Urban Market di kawasan Paramount Petals, Tangerang, Minggu, 9 November 2025.

KAB. TANGERANG
Dipecat Gegara Bolos Berbulan-bulan, 2 ASN Kabupaten Tangerang Masih Terima Gaji

Dipecat Gegara Bolos Berbulan-bulan, 2 ASN Kabupaten Tangerang Masih Terima Gaji

Sabtu, 8 November 2025 | 21:40

Badan Kepegawaian dan Pengembangan Sumber Daya Manusia (BPKSDM) Kabupaten Tangerang menyampaikan bahwa dua aparatur sipil negara (ASN) yang tengah menjalani proses pemberhentian masih tetap menerima gaji sampai keputusan resmi pemecatan dikeluarkan.

WISATA
Taman Rasa Gading Serpong, Surga Kuliner Spot Nongkrong Pecinta Makan Enak

Taman Rasa Gading Serpong, Surga Kuliner Spot Nongkrong Pecinta Makan Enak

Jumat, 7 November 2025 | 20:19

Gading Serpong punya destinasi kuliner baru yang siap menggoyang lidah para pecinta makan enak. Nama tempatnya Taman Rasa.

""Kekuatan dan perkembangan datang hanya dari usaha dan perjuangan yang terus menerus""

Napoleon Hill