Connect With Us

Miris, Oknum Guru di Pamulang Tangsel Culik Muridnya Sendiri

Fahrul Dwi Putra | Selasa, 27 Juni 2023 | 12:24

Ilustrasi penculikan (Dira Derby / Tangerangnews)

TANGERANGNEWS.com- Seorang oknum guru di Pamulang, Tangerang Selatan (Tangsel) diduga terlibat dalam penculikan seorang anak berkebutuhan khusus berusia 15 tahun, yang diketahui merupakan muridnya sendiri.

"Terkait kasus tersebut, satu pelaku sudah ditangkap yang merupakan gurunya korban dengan inisial GF," kata Humas Polres Tangsel Ipda Galih dalam keterangannya dikutip dari detik.com pada Selasa, 27 Juni 2023.

Ipda Galih menuturkan, diduga pelaku saat ini telah berhasil diringkus pihak kepolisian dan statusnya ditetapkan sebagai tersanga 

"Diduga terlibat kasus penculikan tersebut, dan sudah ditetapkan sebagai tersangka," imbuhnya.

Kendati demikian, Galih menyebut saat ini pihaknya tengah melakukan pendalaman kasus guna mengungkap motif dan keterlibatan pihak lainnya, sementara GF telah diamankan di Polres Tangsel.

"Terhadap pelaku masih dalam proses pemeriksaan secara mendalam oleh Unit PPA Sat Reskrim Polres Tangerang. Termasuk, untuk mengetahui motif dan proses pengembangan untuk ungkap adanya dugaan pelaku lainnya yang terlibat," pungasnya.

KAB. TANGERANG
BMKG Jelaskan Penyebab Hujan Es Seukuran Kerikil di Tangerang dan Tangsel

BMKG Jelaskan Penyebab Hujan Es Seukuran Kerikil di Tangerang dan Tangsel

Sabtu, 1 November 2025 | 20:26

Badan Meteorologi, Klimatologi, dan Geofisika (BMKG) Wilayah II menjelaskan fenomena hujan es yang mengguyur wilayah Kecamatan Kelapa Dua, Kabupaten Tangerang, dan sebagian Kota Tangerang Selatan pada Jumat, 31 Oktober 2025, lalu.

BISNIS
Masih Ingat Teguk? Minuman Boba Sempat Viral Kini Alami Rugi Rp20 Miliar dan Tutup 126 Gerai 

Masih Ingat Teguk? Minuman Boba Sempat Viral Kini Alami Rugi Rp20 Miliar dan Tutup 126 Gerai 

Selasa, 28 Oktober 2025 | 13:03

Perusahaan pemilik merek minuman Teguk, PT Platinum Wahab Nusantara Tbk (TGUK), berencana memperluas lini usahanya ke bidang frozen meat dan food processing. Hal ini lantaran bisnis utamanya mengalami tekanan sepanjang 2024.

AYO! TANGERANG CERDAS
Banten Jadi Provinsi dengan Mahasiswa Aktif Terbanyak, Tembus 1,6 Juta

Banten Jadi Provinsi dengan Mahasiswa Aktif Terbanyak, Tembus 1,6 Juta

Minggu, 20 Juli 2025 | 11:19

Berdasarkan data terbaru dari Badan Pusat Statistik (BPS), Banten menjadi provinsi dengan jumlah mahasiswa aktif terbanyak di Indonesia, yakni sebanyak 1.687.634 mahasiswa per tahun 2024.

BANDARA
Mulai 1 November Bandara Soetta Sediakan Jalur Jemput Premium di Terminal 2

Mulai 1 November Bandara Soetta Sediakan Jalur Jemput Premium di Terminal 2

Kamis, 30 Oktober 2025 | 16:57

Kabar gembira bagi pengguna jasa Bandara Internasional Soekarno-Hatta (Soetta), Kota Tangerang yang menginginkan layanan penjemputan lebih cepat dan nyaman.

""Kekuatan dan perkembangan datang hanya dari usaha dan perjuangan yang terus menerus""

Napoleon Hill