Connect With Us

BMKG Sebut Hujan di Tangsel Bukan Hasil Modifikasi Cuaca

Fahrul Dwi Putra | Selasa, 10 Oktober 2023 | 18:15

Ilustrasi musim hujan. (@TangerangNews / Istimewa)

TANGERANGNEWS.com- Sejumlah wilayah meliputi Jakarta Selatan (Jaksel), Bogor, Depok, dan Tangerang Selatan (Tangsel) diguyur hujan pada Selasa, 10 Oktober 2023, malam.

Deputi Bidang Meteorologi dari Bada Meteorologi, Klimatologi, dan Geofisika (BMKG) Guswanto mengatakan, hujan dengan intensitas rendah itu terjadi sekira pukul 20.05 WIB menurut laporan citra radar cuaca.

Guswanto menjelaskan, hujan yang mengguyur tersebut tidak berasal dari hasil teknologi modifikasi cuaca (TMC) seperti beberapa waktu sebelumnya.

"Itu hujan alami dan tidak ada kegiatan TMC di Jabodetabek," ujar Guswanto dikutip dari Okezone.com, Rabu, 11 Oktober 2023.

Menurut Guswanto, datangnya musim hujan yang melanda wilayah Tangerang sampai saat ini masih sesuai prediksi BMKG, yakni November 2023.

"Masih konsisten sesuai Prakiraan BMKG di November,” pungkasnya

MANCANEGARA
WEF Proyeksikan Badai PHK Berlanjut hingga 2030, Penyebabnya Gegara AI 

WEF Proyeksikan Badai PHK Berlanjut hingga 2030, Penyebabnya Gegara AI 

Kamis, 8 Januari 2026 | 13:17

Pergantian tahun belum membawa angin segar bagi pasar tenaga kerja global. Ancaman pemutusan hubungan kerja diperkirakan masih akan membayangi hingga beberapa tahun ke depan, bahkan berpotensi berlangsung sampai 2030.

BANDARA
Pulihkan Laut Terdampak Tsunami Banten, Bandara Soetta Dorong Konservasi Terumbu Karang di Tanjung Lesung

Pulihkan Laut Terdampak Tsunami Banten, Bandara Soetta Dorong Konservasi Terumbu Karang di Tanjung Lesung

Kamis, 15 Januari 2026 | 21:08

PT Angkasa Pura Indonesia melalui Kantor Cabang Bandara Internasional Soekarno-Hatta (Soetta) memperkuat komitmen pelestarian ekosistem maritim, dengan memperluas program konservasi terumbu karang di Kawasan Ekonomi Khusus (KEK) Tanjung Lesung

BISNIS
Beli Motor Honda di Tangerang Dapat Diskon Promo Tahun Baru Sampai Rp2 Juta, Ini Rinciannya

Beli Motor Honda di Tangerang Dapat Diskon Promo Tahun Baru Sampai Rp2 Juta, Ini Rinciannya

Jumat, 9 Januari 2026 | 20:41

Promo spesial berupa potongan harga sampai Rp2 juta ini berlaku hingga akhir Januari untuk membantu konsumen memiliki motor impian dengan lebih mudah dan hemat.

SPORT
Rebut 3 Poin, Ini Resep Persita Patahkan Kutukan Tak Pernah Menang dari Borneo FC

Rebut 3 Poin, Ini Resep Persita Patahkan Kutukan Tak Pernah Menang dari Borneo FC

Senin, 12 Januari 2026 | 11:38

Persita Tangerang berhasil mengalahkan Borneo FC dengan skor 2-0 pada pekan ke-17 BRI Super League 2025/2026 dalam laga yang berlangsung di Indomilk Arena, Jumat, 9 Januari 2026, lalu.

""Kekuatan dan perkembangan datang hanya dari usaha dan perjuangan yang terus menerus""

Napoleon Hill