Connect With Us

Siswa Mts Tewas Dibacok, Diduga Jadi Korban Aksi Tawuran di Ciputat Tangsel

Yanto | Sabtu, 24 Agustus 2024 | 14:32

Ilustrasi tawuran. (Antara / Istimewa)

TANGERANGNEWS.com-Seorang siswa Madrasah Tsanawiyah (Mts) tewas diduga usai dibacok sekelompok remaja dalam aksi tawuran di Jalan Palapa, kelurahan Serua, Kecamatan Ciputat, Kota Tangerang Selatan (Tangsel).

Peristiwa tersebut terjadi pada Jumat 23 Agustus 2024, sekitarnya pukul 15.00 WIB. Dalam sebuah video yang viral di media sosial, terlihat korban yang berboncengan dengan rekannya dengan satu unit kendaraan sepeda motor, menderita luka yang cukup parah.

Korban yang luka parah terjatuh dari sepeda motornya dan sempat berlari mencari pertolongan warga sekitar. Naas dirinya ambruk tak bergerak.

Tak menunggu waktu lama, rekannya menghampiri dan membawa korban entah kemana.

Sampai berita ini tayang, pihak Kepolisian belum bisa memberikan keterangan lebih lanjut mengenai kronologi aksi tawuran yang diduga memakan korban jiwa.

KAB. TANGERANG
Kritik Wacana Pengangkatan Petugas MBG Jadi PPPK, Dindik Kabupaten Tangerang: Lebih Baik untuk Guru Honorer

Kritik Wacana Pengangkatan Petugas MBG Jadi PPPK, Dindik Kabupaten Tangerang: Lebih Baik untuk Guru Honorer

Rabu, 21 Januari 2026 | 19:31

Dinas Pendidikan (Dindik) Kabupaten Tangerang mengkritik Badan Gizi Nasional (BGN) soal rencana pengangkatan petugas Makan Bergizi Gratis (MBG) menjadi pegawai pemerintah dengan perjanjian kerja (PPPK).

AYO! TANGERANG CERDAS
Pendaftaran TKA SD dan SMP 2026 Dibuka 19 Januari, Ini Jadwal Lengkapnya

Pendaftaran TKA SD dan SMP 2026 Dibuka 19 Januari, Ini Jadwal Lengkapnya

Kamis, 15 Januari 2026 | 11:36

Pendaftaran Tes Kemampuan Akademik (TKA) untuk jenjang SD dan SMP dijadwalkan mulai dibuka pada Senin 19 Januari 2026.

TEKNO
Saldo Tiba-tiba Habis? Kenali Penipuan Modus Wallet Drainer dan Cara Pencegahannya

Saldo Tiba-tiba Habis? Kenali Penipuan Modus Wallet Drainer dan Cara Pencegahannya

Selasa, 20 Januari 2026 | 16:13

Kasus saldo kripto yang mendadak terkuras tanpa disadari semakin sering terjadi. Salah satu penyebab yang kini banyak digunakan penipu adalah wallet drainer, alat berbahaya yang mampu menguras aset kripto hanya lewat satu persetujuan transaksi.

""Kekuatan dan perkembangan datang hanya dari usaha dan perjuangan yang terus menerus""

Napoleon Hill