Pangelang Banten Diguncang Gempa M 4,9, Tidak Berpotensi Tsunami
Jumat, 4 Maret 2022 | 23:27
TANGERANGNEWS.com-Wilayah Provinsi Banten kembali diguncang gempa, Jumat 4 Maret 2022. Kali ini gempa terjadi di Kecamatan Sumur, Kabupaten Pandeglang, namun tidak berpotensi tsunami

