Siloam Pemenang Utama Asian Patient Safety Awards 2014
Senin, 15 September 2014 | 17:56
Siloam Hospitals memperoleh dua penghargaan dalam ajang Patient Safety Awards 2014 pada kongres Internasional ke-4 mengenai Keselamatan Pasien yang berlangsung di Kolkata, India, 5-6 September kemarin.

